Isi Kandungan Surat Ali Imran Ayat 79 Lengkap Bacaan Arab dan Terjemah

- 23 Agustus 2022, 20:20 WIB
Ilustrasi Isi Kandungan yang Terdapat Dalam Surat Ali Imran Ayat 79 Lengkap Bacaan Arab dan Terjemah dalam Bahasa Indonesia
Ilustrasi Isi Kandungan yang Terdapat Dalam Surat Ali Imran Ayat 79 Lengkap Bacaan Arab dan Terjemah dalam Bahasa Indonesia /Pexels/GR Stocks

Begitu juga firman Allah yang menceritakan seruan Nabi Hud kepada kaumnya:

اَنْ لَّا تَعْبُدُوْٓا اِلَّا اللّٰهَ ۖاِنِّيْٓ اَخَافُ عَلَيْكُمْ عَذَابَ يَوْمٍ اَلِيْمٍ

Artinya:
Agar kamu tidak menyembah selain Allah. Aku benar-benar khawatir kamu akan ditimpa azab (pada) hari yang sangat pedih.” (Hud/11: 26).

Semua nabi menyuruh manusia agar menyembah Allah:

۞ وَاِلٰى ثَمُوْدَ اَخَاهُمْ صٰلِحًا ۘ قَالَ يٰقَوْمِ اعْبُدُوا اللّٰهَ مَا لَكُمْ مِّنْ اِلٰهٍ غَيْرُه

Artinya:

Dan kepada kaum ¤amµd (Kami utus) saudara mereka, Saleh. Dia berkata, ”Wahai kaumku! Sembahlah Allah, tidak ada tuhan bagimu selain Dia. (Hud/11: 61)

Itulah tadi pembahasan  isi kandungan yang terdapat dalam surat Ali Imran ayat 79 lengkap dengan bacaan Arab dan terjemah.***

Halaman:

Editor: Riska Haryani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah