Isi Kandungan Surat Al Araf Ayat 56, Azab untuk Manusia Syirik dan Maksiat, Lengkap Arab, Latin dan Artinya

- 14 Desember 2022, 17:32 WIB
Isi Kandungan Surat Al Araf Ayat 56, Azab untuk Manusia Syirik dan Maksiat, Lengkap Arab, Latin dan Artinya
Isi Kandungan Surat Al Araf Ayat 56, Azab untuk Manusia Syirik dan Maksiat, Lengkap Arab, Latin dan Artinya /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/hmzasefaa / 20 images

MANTRA SUKABUMI - Inilah isi kandungan Surat Al Araf Ayat 56, menjelaskan tentang jangan buat kerusakan di bumi dengan lakukan syirik dan maksiat.

Dalam Quran Surat Al Araf Ayat 56 juga menjelaskan bahwa kita jangan melakukan perbuatan kerusakan di muka bumi dengan cara apapun dari macam-macam kerusakan.

Quran Surat Al Araf adalah surat ke-7 dalam al-Qur'an. Surahtini terdiri atas 206 ayat dan termasuk pada golongan surat Makkiyah.

Baca Juga: Isi Kandungan Surat Yunus Ayat 12, Tentang Sifat Buruk Manusia, Lengkap Arab, Latin dan Artinya

Surat Al Araf ini diturunkan sebelum turunnya surat Al Anam dan termasuk golongan surat Assab 'uththiwaal (tujuh surat yang panjang).

Berikut Quran Surat Al Araf Ayat 56 dilengkapi teks arab, latin dan artinya:

وَلَا تُفْسِدُوا۟ فِى ٱلْأَرْضِ بَعْدَ إِصْلَٰحِهَا وَٱدْعُوهُ خَوْفًا وَطَمَعًا ۚ إِنَّ رَحْمَتَ ٱللَّهِ قَرِيبٌ مِّنَ ٱلْمُحْسِنِينَ

Arab-Latin: Wa lā tufsidụ fil-arḍi ba'da iṣlāḥihā wad'ụhu khaufaw wa ṭama'ā, inna raḥmatallāhi qarībum minal-muḥsinīn

Artinya: Dan janganlah kamu membuat kerusakan di muka bumi, sesudah (Allah) memperbaikinya dan berdoalah kepada-Nya dengan rasa takut (tidak akan diterima) dan harapan (akan dikabulkan). Sesungguhnya rahmat Allah amat dekat kepada orang-orang yang berbuat baik.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x