Isi Kandungan Surat An Nisa Ayat 3, Tentang Harus Berlaku Adil pada Anak yatim Lengkap Arab, Latin dan Artinya

- 17 Januari 2023, 20:11 WIB
Isi Kandungan Surat An Nisa Ayat 3, Tentang Harus Berlaku Adil pada Anak yatim Lengkap Arab, Latin dan Artinya
Isi Kandungan Surat An Nisa Ayat 3, Tentang Harus Berlaku Adil pada Anak yatim Lengkap Arab, Latin dan Artinya //* Mantra Sukabumi/Freepik

Maka berikanlah maskawin yakni mahar kepada perempuan yang kamu nikahi sebagai pemberian yang penuh kerelaan, karena mahar merupakan hak istri dan kewajiban yang harus dipenuhi oleh suami terhadapnya.

- Suami tidak boleh berbuat semenamena terhadapnya atas dasar pemberian tersebut. Kemudian, jika mereka, para istri menyerahkan kepada kamu sebagian dari maskawin itu dengan senang hati sebagai hadiah untuk kalian.

Maka terimalah hadiah itu dan nikmatilah pemberian itu dengan senang hati. Dengan demikian, pemberian itu halal dan baik untuk kalian.

Perlu anda ketahui juga, Surat An Nisa masuk dalam golongan surat Madaniyah karena diturunkannya kepada Nabi Muhammad SAW di Kota Madinah.

Itulah isi kandungan Surat An Nisa Ayat 3, menjelaskan tentang anak yatim yang berada dalam pemeliharaan seorang wali.***

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih

Sumber: Qur'an Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah