Teks Pidato Sambutan Ketua Panitia Isra Mi'raj 1444 Hijriah

- 29 Januari 2023, 14:15 WIB
Ilustrasi Pelaksanaan hari besar islam, tentu akan ada ketua panitia, terutaman acara sambutan oleh ketua panitia Isra Mi'raj 1444 Hijriah.
Ilustrasi Pelaksanaan hari besar islam, tentu akan ada ketua panitia, terutaman acara sambutan oleh ketua panitia Isra Mi'raj 1444 Hijriah. /*/Pixabay / Pexels.

Selanjutnya saya sampaikan bahwa acara ini bisa terselenggara berkat dukungan dari (sebutkan pihak donatur satu persatu). Kami selaku panitia mengucapkan terima kasih atas sumbangan yang diberikan.

Semoga Allah melipatgandakan pahala dan menambah rezeki yang berlipat kepada bapak dan ibu sekalian.

Selanjutnya, saya ucapkan terima kasih pada rekan-rekan panitia yang dengan ikhlas bekerja secara maraton mulai tanggal (sebut tanggal atau hari) sampai saat ini dengan tidak mengenal lelah.

Semoga bantuan saudara demi terselenggaranya acara ini mendapat imbalan yang setimpal di sisi Allah SWT.

Terakhir, saya tidak lupa memohon maaf jika ada kekurangan pada acara ini, baik itu yang disengaja atau yang tidak disengaja.

Demikianlah, akhiru kalam wallahu muwafiqi ila iqwamittorriq, Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Demikian teks pidato sambutan ketua panitia Isra Mi'raj 1444 Hijriah, semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Ade Saepul Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x