Bulan Baik untuk Menikah Menurut Islam, Buya Hamka: Memilih Hari Tidak Salah, Jadi Keyakinan itu yang Salah

- 4 Juli 2023, 11:20 WIB
Bulan yang baik untuk menikah menurut Buya Hamka
Bulan yang baik untuk menikah menurut Buya Hamka /*/mantrasukabumi.com/YouTube

"Kalo memilih hari pernikahan jikalau pihak menempelai wanita tidak mendesak, maka kita bisa mengambil hati yang sekiranya lebih banyak warga yang datang, tetangga yang datang. Jadi kita alihkan seperti itu," tambahnya.

Di akhir sesi tanya jawab, Buya Hamka juga berpesan agar kita menjadi pribadi yang lebih bijak, karena Islam mengajarkan kita untuk selalu bijak.

"Jadi jadilah Anda yang bijak dalam merubah suatu keyakinan, karena Islam mengajarkan segala yang bijak sehingga ambil ikannya tanpa harus keruh airnya,"

"Apalagi kalo di masyarakat sudah mengakar keyakinan seperti itu di, Anda akan bermusuhan dengan sana-sini. Belum tentu Anda kuat bisa saja Anda menjadi orang yang putus asa karena Anda merasa tidak mendapat serangan sana sini," pungkasnya.

Dalam Islam menikah adalah suatu tujuan untu menyempurnakan ibadah, dan beberapa orang meyakini menentukan hari baik adalah untuk bertujuan mendapatkan keberkahan.

Baca Juga: Contoh Bacaan Singkat Khutbah Idul Adha 1444 H Terbaru Tahun 2023

Dalam Islam, ada beberapa bulan yang diyakini baik untuk menikah, penasaran bulan apa saja? Yuk simak selengkapnya di bawah ini.

5 Bulan Baik untuk Menikah Menurut Islam

Bulan baik untuk menikah
Bulan baik untuk menikah Pemkot Tangerang

1. Bulan Syawal

Mengapa bukan Syawal disebut sebagai bulan yang baik, padahal ajaran Islam mengatakan bahwa semua hari dan bulan adalah baik.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x