Sederhana, Hal Kecil Ini Ternyata Sebabkan Masuk Surga

- 26 Agustus 2020, 20:40 WIB
Ilustrasi pasar
Ilustrasi pasar /pikiran rakyat

 

MANTRA SUKABUMI - Masuk surga adalah dambaan setiap orang terlebih yang mengaku muslim. Karena itulah tujuan akhir dari kehidupan ini.

Sebuah pepatah mengatakan banyak jalan menuju Roma, dapat diartikan juga banyak jalan menuju surga. Artinya seseorang bisa masuk ke surga dengan berbagai cara, salah satunya istiqamah membaca satu doa.

Doa merupakan bentuk pengakuan kerendahan diri di hadapan Allah SWT. Selain itu berdoa juga merupakan bukti ketaatan seorang hamba atas perintah Tuhan-Nya.

Baca Juga: Subhanallah, Baca Doa Masuk Pasar Ini Ternyata Antarkan Pembacanya Masuk Surga

Baca Juga: Jangan Tertipu, Ternyata Cuma Segini Biaya Pembuatan SIM A, SIM B Maupun SIM C

Dalam Alquran Allah SWT menyuruh hamba-Nya untuk berdoa bahkan hanya akan mengabulkan doa bagi mereka yang mau berdoa, sebagaimana firman-Nya:

وَإِذَا سَأَلَكَ عِبَادِى عَنِّى فَإِنِّى قَرِيبٌ ۖ أُجِيبُ دَعْوَةَ ٱلدَّاعِ إِذَا دَعَانِ ۖ فَلْيَسْتَجِيبُوا۟ لِى وَلْيُؤْمِنُوا۟ بِى لَعَلَّهُمْ يَرْشُدُونَ

Wa iżā sa`alaka 'ibādī 'annī fa innī qarīb, ujību da'watad-dā'i iżā da'āni falyastajībụ lī walyu`minụ bī la'allahum yarsyudụn

Artinya: Dan apabila hamba-hamba-Ku bertanya kepadamu tentang Aku, maka (jawablah), bahwasanya Aku adalah dekat. Aku mengabulkan permohonan orang yang berdoa apabila ia memohon kepada-Ku, maka hendaklah mereka itu memenuhi (segala perintah-Ku) dan hendaklah mereka beriman kepada-Ku, agar mereka selalu berada dalam kebenaran.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x