5 Rukun Islam, Lengkap Pengertian hingga Maknanya

- 7 Oktober 2020, 05:30 WIB
Ilustrasi Rukun Islam
Ilustrasi Rukun Islam /mantrasukabumi.com/Andi Syahidan

Kalimat tersebut terdiri dari dua buah syahadat (persaksian) bahwa:
1. Tidak ada tuhan selain Allah
2. Nabi Muhammad adalah utusan Allah

2. Menunaikan ibadah sholat
Setelah masuk islam dengan mengucapkan dua kalimat syahadat, selanjutnya seorang muslim wajib untuk mendirikan sholat 5 waktu.

Sholat lima waktu yang wajib didirikan (dilakukan) oleh umat islam adalah

1. Sholat Subuh: 2 roka’at
2. Salat dzuhur: 4 rokaat
3. Salat asar: 4 roka’at
4. Shalat maghrib: 3 rakaat
5. Sholat Isya: 4 roka’at

3. Berpuasa di bulan suci Ramadhan
Di Bulan Ramadhan seperti saat ini, setiap orang muslim wajib untuk melakukan ibadah puasa.

Ibadah puasa dilakukan dengan menahan makan/minum serta hawa nafsu sejak subuh hingga matahari terbenam.

Baca Juga: Selain Digemari Banyak Orang, Ternyata Buah Jeruk Miliki 7 Manfaat Berikut Ini

Kegiatan ini memang terlihat berat, tapi sebenarnya ibadah ini adalah cara Allah untuk melatih setiap muslim untuk meningkatkan ketakwaan kepada Allah SWT.

Selain itu, ada banyak studi ilmiah yang menunjukkan bahwa ibadah puasa juga bisa meningkatkan kesehatan seperti menjadi lebih sehat, tenang, dan bugar.

Selain itu hikmah berpuasa yaitu
1. Menumbuhkan rasa empati terhadap orang yang kelaparan
2. Melatih kesabaran
3. Membantu orang yang kurang mampu.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah