Selain Bermanfaat Bagi Kesehatan Beberapa Tanaman Juga Miliki Racun Berbahaya, Ini Cara Bedakannya

- 25 November 2020, 14:00 WIB
Selain Bermanfaat Bagi Kesehatan, Tanaman Juga Miliki Racun yang Berbahaya, Ini Cara Membedakannya
Selain Bermanfaat Bagi Kesehatan, Tanaman Juga Miliki Racun yang Berbahaya, Ini Cara Membedakannya /Pixabay

MANTRA SUKABUMI – Selain memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh dan dapat mengobati luka ringan, tanaman juga memiliki efek yang berbahaya bagi keselamatan hidup Anda.

Racun yang ditimbulkan dari berbagai tanaman dapat merusak sistem saraf dan kekebalan tubuh  pun akan terganggu, oleh sebab itu, melalui artikel ini, kita dapat mengetahui setidaknya dasar-dasar memnentukan tanaman terssebut beracun atau tidak dapat diketahui.

Ini salah satu solusinya agar tidak terjadi keracunan saat memakan tanaman yang tidak diketahui kandungannya.

Baca Juga: Gajian Sudah Tiba? Promo Bombastis Menanti di Shopee Gajian Sale!

Baca Juga: Mengejutkan, Ferdinand Sebut Ganjar Pranowo Setelah Menteri KKP Edhy Prabowo Ditangkap, Ada Apa?

Kandungan dalam tanaman sering dijadikan sebagai bahan pembuatan obat di laboratorium, atau langsung di applikasikan terhadap luka yangn diderita, terutama luka luar.

Selain bermanfaat sebagai bahan obat alami, tanaman juga memiliki bahayanya tersendiri, bahaya tersebuut bisa menimbulkan keracunan bahkan kematian, sebagaimana dilansir mantrasukabumi.com dari laman wikihow.com pada rabu,25 November 2020.

Berikut adalah cara menentukan tanaman tersebut bisa dikonsumsi atau tidak.

1. Pisahkan

Pisahkan bagian tanaman tersebut, seperti daun, tangkai, dan akar, cara ini untuk mengetahui apakah bagian tanaman tersebut dapat dimakan atau tidak.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x