Tak Disangka, Ternyata 8 Tanaman Hias Ini Ampuh Saring Udara Kotor Bakteri hingga Virus Cek Apa Saja

- 8 Desember 2020, 14:09 WIB
Tanaman hias lidah mertua dan lidah buaya
Tanaman hias lidah mertua dan lidah buaya /Daddy Mulyanto/Ruangterang.com/

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini ternyata 8 jenis tanaman hias yang ampuh saring udara kotor, bakteri hingga virus, cek tanaman hias apa saja.

Sudah tak diragukan lagi, memelihara tanaman hias di dalam rumah memiliki banyak sekali manfaat yang baik bagi kesehatan siapa saja penghuninya.

Selain dapat memperindah ruangan, memelihara tanaman hias dalam rumah juga dapat memperbaiki udara yang kotoran, bakteri hingga virus yang mengendap dalam berbagai alat rumah tangga.

Baca Juga: Rayakan Hari Kopi Favorit di Kemeriahan 12.12 ShopeePay

Baca Juga: Soal Polisi Tembak Mati 6 Anggota Laskar FPI, Jubir PA 212: Kalau Tidak Tahu Persis, Minimal Diam

Disamping itu, memelihara tanaman hias didalam ruangan dapat menjadi bumi atmosfer alami yang bisa memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Oksigen yang dihasilkan dalam tanaman dapat membunuh kuman bakteri dan virus yang tersebar di dalam udara ruangan.

Lantas, tanaman apa saja yang dapat menyaring udara kotor, bakteri hingga virus dalam ruangan?, Simak penjelasannya.

Sebagaimana dilihat mantrasukabumi.com dari video yang di unggah dalam kanal YouTube Jos TV, berikut 8 tanaman hias yang dapat hempas udara kotor di dalam ruangan.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x