8 Cara Rawat Tanaman Hias agar Tumbuh Subur dan Tak Cepat Layu

- 28 Februari 2021, 15:28 WIB
Tanaman hias Philodendron.
Tanaman hias Philodendron. /pixabay.com/KarlDarcie

 

MANTRA SUKABUMI - Merawat tanaman hias di rumah akhir-akhir ini menjadi tren di kalangan orang dewasa, pasalnya ini merupakan aktivitas positif di masa pandemi.

Ada banyak cara untuk membuat rumah tampil cantik dan menarik. Biasanya orang menggunakan tanaman hias dan meletakkannya di dalam dan di luar rumah.

Namun, untuk mendapatkan tanaman hias yang cantik dan indah tentunya harus dijaga dan dirawat dengan baik agar tumbuh subur dan tak cepat layu.

Baca Juga: Kamu Senang Shopping? Coba Cari Tahu Tipe yang Manakah Kamu

Baca Juga: Pelaporan Jokowi Ditolak Bareskrim, Mantan Ketua MK: Kalau Dia Langgar Hukum Sudah Ada Aturannya di UUD 1945

Dilansir mantrasukabumi.com dari thegardengranny.com pada Minggu 28 Februari 2021. Berikut 8 cara merawat tanamanan hias agar tumbuh subur dan tak cepat layu:

1. Menggunakan Media yang Tepat

Sebelum menempatkan tanaman hias ke dalam rumah, Anda perlu mengetahui jenis media apa yang cocok untuk tanaman tersebut.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: thegardengranny.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x