Unik, Inilah 12 Jenis Buah Pisang dan Cara Pengolahannya

- 6 Maret 2021, 16:00 WIB
Manfaat Buah Pisang Bagi Kesehatan Mata
Manfaat Buah Pisang Bagi Kesehatan Mata /Pixabay / StockSnap/

MANTRA SUKABUMI - Buah Pisang dikenal luas di Indonesia yang bebas dinikmati setiap saat tanpa harus menunggu musimnya.

Ada banyak jenis pisang dan cara mengonsumsi buah pisang seperti dimakan langsung, digoreng, dikukus, atau diolah bersama bahan lainnya.

Saking beragamnya jenis buah pisang tak jarang membuat orang kebingungan bagaimana cara memilih dan mengolah pisang secara tepat.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: KSP Moeldoko Terpilih Ketum, Ali Ngabalin: Demokrat Lebih Maju untuk Bangsa dan Negara, Selamat Jendral 

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, berikut 12 Jenis Buah Pisang dan Cara Pengolahannya.

1. Pisang Ambon

Pisang ini paling mudah dijumpai di pasar maupun supermarket yang memiliki harga murah dengan warna kuning segar dan beraroma harum.

Pisang Ambon memiliki tekstur daging buah yang lembut dan pulen kuning pucat kemerahan.

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x