Kenali Tips-tips atasi Mood saat PMS Datang, Jaga Pola Makan Salah Satunya

- 12 Agustus 2021, 20:40 WIB
Ilustrasi, Kenali Tips-tips atasi Mood saat PMS Datang, Jaga Pola Makan Salah Satunya
Ilustrasi, Kenali Tips-tips atasi Mood saat PMS Datang, Jaga Pola Makan Salah Satunya /Unsplash/Chinh Le Duc

MANTRA SUKABUMI - Sebagian besar wanita usia produktif kerap mengalami rasa tidak nyaman pada waktu menjelang haid atau disebut juga sebagai Pre-Menstrual Syndrome (PMS).

Meskipun sangat mengganggu, PMS dapat diatasi dengan beberapa cara mudah terutama yang berkaitan dengan perubahan suasana hati.

Perlu anda ketahui, ada beberapa rekomendasi perubahan pola hidup untuk mengatasi mood saat PMS.

Baca Juga: Buya Yahya: Halal, Hukum Memuaskan Suami dengan Mulut saat Istri sedang Haid

Berikut tips-tips mood saat PMS datang, seperti dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Kamis, 12 Agustus 2021.

- lakukan olahraga ringan

Pada waktu berolahraga tubuh kamu menghasilkan hormon endorfin yang dapat membantu mengurangi keluhan PMS dan mengurangi perubahan mood.

Kamu dapat melakukan olahraga minimal 30 menit sehari dengan berjalan santai, bersepeda, berenang ataupun senam aerobik.

- Menjaga pola makan

Pada saat PMS terjadi, makanlah dalam porsi kecil namun lebih sering untuk mengurangi perut kembung.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah