Alat Kesehatan yang Dibutuhkan untuk Isolasi Mandiri, Mulai dari Masker hingga Termometer

- 26 Agustus 2021, 18:35 WIB
Alat Kesehatan yang Dibutuhkan untuk Isolasi Mandiri, Mulai dari Masker hingga Termometer./*
Alat Kesehatan yang Dibutuhkan untuk Isolasi Mandiri, Mulai dari Masker hingga Termometer./* /jardin/pixabay.com/

3. Alat medis lainnya

Untuk pasien yang memiliki kondisi medis lainnya, alat kesehatan tambahan juga diperlukan.

Misalnya saja pada kasus pasien yang memiliki tekanan darah tinggi atau hipertensi ini memerlukan alat pengukur tekanan darah.

Bagi pasien yang menjalani isolasi mandiri, penting juga untuk selalu menjaga jarak dan memantau gejala yang dialami.

Apabila mengalami kesulitan bernapas, rasa sakit pada dada, kulit atau bibir kebiruan, ini memerlukan penanganan medis dengan segera.

Itulah beberapa informasi mengenai alat kesehatan yang diperlukan saat menjalani isolasi mandiri, semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah