Saat Buka Puasa Ibu Hamil Perlu Hindari 5 Makanan ini, Ke-2 Paling Banyak di Cari Buat Takjil

- 10 April 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi menu takjil gorengan.
Ilustrasi menu takjil gorengan. /Instagram/@kina_nrl/

MANTRA SUKABUMI - Bagi seorang ibu hamil, jangan mengkonsumsi makanan sembarangan ketika berbuka puasa atau waktu sahur.

Ibu hamil membutuhkan nutrisi yang penuh, harus menghindari makanan seperti mengandung banyak garam, gula, dan berlemak.

Untuk sebagian banyak orang, gorengan menjadi takjil yang banyak di cari untuk berbuka puasa dan digemari semua kalangan.

Baca Juga: Contoh Kultum Singkat Ramadhan Tema Dosa Riba, Cocok Disampaikan Sebelum Buka Puasa

Makanan tersebut, oleh ibu hamil perlu dihindari karena mengandung banyak lemak dari minyak.

Berikut 5 Makanan yang Perlu dihindari oleh ibu hamil, seperti yang dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber.

1. Gorengan

Seperti yang sudah diterangkan, makanan ini harus dihindari oleh ibu hamil saat berbuka puasa maupun santap sahur.

Bila makanan ini rutin dikonsumsi oleh ibu hamil, dapat menyebabkan diabetes  gestasional.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x