Nikmati Kuliner Khas Kuningan yang Terkenal Murah dan Enak, Berikut Asal Usul Nasi Kasreng

- 11 Januari 2023, 09:21 WIB
Nikmati Kuliner Khas Kuningan Yang Terkenal Murah dan Enak, Berikut Asal Usul Nasi Kasreng
Nikmati Kuliner Khas Kuningan Yang Terkenal Murah dan Enak, Berikut Asal Usul Nasi Kasreng /Instagram @toto.suwarto

MANTRA SUKABUMI - Nasi kasreng merupakan kuliner khas kuningan yang rupanya memiliki asal usul.

Lantas bagaimana asal usul kuliner asal kota kuda itu sehingga dinamakan nasi kasreng?

Berdasarkan keterangan dari kalangan masyarakat kuningan, asal usul kuliner khas kuningan nasi kasreng.

Baca Juga: Unik Kuliner Khas Sukabumi yang Nikmat dan Menggugah Selera, Wajib Dicoba

Masyarakat kuningan menyebut bahwa nasi kasreng ini berasal dari akronim “khas gorengan”.

Namun juga ada yang menyebutkan jika asal usul nasi kasreng berasal dari nama penjual yang pertama kuliner khas kuningan itu.

Dikutip mantrasukabumi.com dari akun YouTube Lebakherang TV, mengenai Kuliner Khas Kuningan Yang Terkenal Murah dan Enak.

Beliau adalah Ibu Kasri, ia biasa berjualan nasi kasreng di terminal Luragung Kabupaten Kuningan.

Nama kasri menjadi padu dengan kata gorengan, selanjutnya menjadi “kasri gorengan” alias “kasreng”.

Maka dari situ, nama kasreng muncul lanjut hingga sekarang menjadi nama sebuah makanan khas kuliner kebanggaan warga kuningan yang banyak diminati.

Halaman:

Editor: Andi syahidan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x