Selain Pakai Abate, Inilah 6 Solusi Basmi Nyamuk di Bak Mandi

- 1 Oktober 2020, 20:12 WIB
Ilustrasi nyamuk (Pixabay/Fotoshop Tofs)
Ilustrasi nyamuk (Pixabay/Fotoshop Tofs) /Pixabay/Fotoshop Tofs

Baca Juga: Kabar Gembira, Kemnaker Akan Ditribusikan Sisa Anggaran Subsidi Gaji Untuk Guru Honorer

2. Pelihara ikan cupang akan membantu membunuh jentik nyamuk

Selain sebagai hiasan, cupang juga bisa digunakan untuk membasmi jentik nyamuk. Pasalnya, ikan aduan ini ternyata suka memakan jentik nyamuk di bak mandi maupun akuarium.

Bahkan jentik nyamuk untuk cupang kerap dicari para pecinta betta fish sebagai suplemen peliharaannya. Selain cupang, kamu juga bisa menaruh ikan lain, seperti ikan mas atau ikan kepala timah untuk memakan jentik nyamuk di bak mandimu.

3. Gunakan air rebusan daun sirih dalam bak mandi agar jentik nyamuk mati

Daun kaya antioksi dan ini ternyata dapat dimanfaatkan untuk membunuh jentik nyamuk. Cara penggunannya pun mudah dan nggak butuh waktu lama.

Rebuslah beberapa lembar daun sirih muda lalu tuang airnya ke dalam bak maupun genangan air lainnya. Tunggu sekitar 15 sampai 30 menit hingga jentik nyamuk mati, lalu kuras dan bersihkan seperti biasa.

Baca Juga: Jangan Lewatkan Malam ini Live Streaming Brentford vs Fulham Carabao Cup di Mola TV

4. Taburkan garam kasar di bak mandi atau tempat yang memiliki genangan air untuk membunuh jentik nyamuk

Bumbu dapur ini memiliki tingkat keasinan yang lebih tinggi daripada garam biasanya. Jadi wajar jika jentik nyamuk bisa mati seketika, termasuk telur-telur jentiknya.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x