Berikut 6 Cara Menghormati dan Menghargai Orang Lain

- 9 Oktober 2020, 19:40 WIB
Ilustrasi saling menghormati dengan sesama
Ilustrasi saling menghormati dengan sesama /Pexels/ Rebrand Cities/*/Pexels


MANTRA SUKABUMI – Manusia adalah makhluk sosial yang pasti membutuhka orang lain untuk saling beruhubungan.

Baik berhubungan secara kerjaan atau secara interaksi dalam keseharian, namun kita selalu diajarkan bagaimana cara berhubgungan yang baik dan benar itu.
Karena berhubungna yang baik dan benar diantaranya saling menghargai dan menghormati antara sesama manusia.

Allah SWT menciptakan manusia di dunia dengan berbagai macam suku, agama, budaya, dan golongan, yang tujuannya untuk beribadah, saling menghormati, dan menghargai.

Baca Juga: Hukum Memanggil Haji atau Hajah Padahal Belum Melaksanakan Ibadah Haji

Baca Juga: Memanas, Gatot Nurmantyo Sebut-sebut Presiden Jokowi dalam UU Cipta Kerja

Namun perbedaan tersebut hanya semata sebagai rahamta dari Allah karena pada dasarnya manusia itu untuk saling mencintai, menghormati, dan saling menghargai.

Dalam saling menghormati dan mengharagai Syekh Abdul Qadir Al-Jailanai memberikan tips bagaimana cara memandang orang lain dengan pandangan penghormatan dan penghargaan.
Tips yang diberikan oleh Syekh Abdul Qadir Al-Jailani ini dikutip oleh Syekh Nawawi Al- Bantanin dalam kitab karangnya yaitu kitan Nashaihul Ibad halaman 12.

Sebagaimana Syekh Nawawi Al-Bantani mengutip dari Syekh Abdul Qadir Al-Jailani, bagaimana cara menghormati dan menghargai orang yang mulia, anak kecil, orang dewasa, orang alim, orang awam, dan orang kafri, yaitu sebagain berikut:

Baca Juga: Tak Banyak Disadari, Ternyata Ini 9 Manfaat Lidah Buaya untuk Kesehatan

1. Jika bertemu dengan orang mulia, maka kamu harus berperasangka terhadapnya, bisa jadi orang ini lebih baik dan lebih tinggi derajatnya di sisi Allah daripadaku.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah