Enak dan Berkhasiat, Ternyata 7 Minuman Ini Bisa Bantu Hilangkan Perut Buncit  

- 6 November 2020, 09:00 WIB
Ilustrasi perut buncit
Ilustrasi perut buncit /

MANTRA SUKABUMI - Perut buncit atau perut gendut, dikenal dengan nama klinis obesitas abdominal atau obesitas sentral, adalah kumpulan lemak abdominal berlebih yang terdapat di daerah abdomen. Obesitas abdominal berkaitan erat dengan penyakit kardiovaskular.

Ada banyak faktor penyebab perut buncit, dari mulai perubahan hormon sampai kebiasaan sehari-hari yang disadari maupun yang tidak disadari. Selain membuat tidak percaya diri, perut buncit juga membuat Anda tidak nyaman dengan penampilan Anda. 

Tak hanya itu saja, menumpuknya lemak di perut juga dapat memicu penyakit kronis seperti diabetes, penyakit jantung, dan bahkan kanker di kemudian hari. Dan ternyata perut buncit bisa diatasi dengan mengonsumsi beberapa minuman yang enak dan segar, lho. 

Baca Juga: Rayakan Awal Bulan November dengan Merchant Baru ShopeePay

Baca Juga: FPI Sebut Pemerintah Arab Saudi Gagalkan Kepulangan Habib Rizieq Shihab, HRS Tidak Jadi Pulang?

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari laman kanal247.com pada Jumat, 6 November 2020, perut buncit memang menjadi masalah yang banyak diderita banyak orang. Tidak sedikit yang merasa tidak nyaman jika mempunyai perut buncit.

Ternyata perut buncit bisa diatasi dengan mengonsumsi beberapa minuman yang enak dan segar, lho. Minuman ini pun bisa dibuat sendiri di rumah dan harga bahan-bahannya tidak mahal.

Apa saja minuman yang bisa membantu mengatasi perut buncit? Cek di sini, ya!

1. Kandungan Jus Nanas Hilangkan Perut Buncit

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Kanal247


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah