4 Tempat Wisata Alam Gratis di Pandeglang Banten yang Wajib Banget Kamu Kunjungi

- 21 September 2023, 10:35 WIB
4 Tempat Wisata Alam Gratis di Pandeglang Banten yang Wajib Banget Kamu Kunjungi Ada Dermaga Tamanjaya Salah Satunya
4 Tempat Wisata Alam Gratis di Pandeglang Banten yang Wajib Banget Kamu Kunjungi Ada Dermaga Tamanjaya Salah Satunya /*/mantrasukabumi.com

Pandeglang adalah salah satu kabupaten yang terletak di Provinsi Banten, Indonesia. Kabupaten ini memiliki potensi alam yang sangat indah dan menjadi destinasi wisata yang menarik bagi para pengunjung.

Dengan keindahan alam, budaya yang kaya, dan keramahan penduduknya, Pandeglang menawarkan pengalaman wisata yang tak terlupakan. 

Berikut beberapa tempat wisata Pandgelang yang gratis dikunjungi oleh Anda. Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Kamis 21 September 2023.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Paling Populer di Pandeglang Banten Sejak Zaman Dulu yang Suguhkan Panorama Menakjubkan

1. Alun-alun Pandeglang

Alun-alun Kabupaten Pandeglang saat ini telah menjadi tempat wisata bagi masyarakat sekitar maupun wisatawan luar. Berwisata di alun-alun tentunya tidak akan dipungut biaya.

2. Mahoni Pasir Pari Juhut

Jejeran pohon mahoni yang rindang di sepanjang jalan Pasir Pari Kelurahan Juhut merupakan tempat yang sejuk dan estetik. Banyak orang yang sengaja datang ke tempat ini untuk bersantai dan berwisata sembari berfoto ria.

3. Persawahan Cibaru

Berada pada rute jalan menuju tempat wisata Cikoromoy, Anda akan menjumpai pemadangan hijaunya sawah yang berundak-undak serta gunung Pulosari yang megah.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x