Keindahan Alam Pantai Bugel Camara Pandeglang Banten Cocok Untuk Berkemah

- 3 Oktober 2023, 13:30 WIB
Keindahan Alam Pantai Bugel Camara Pandeglang Banten Cocok Untuk Berkemah
Keindahan Alam Pantai Bugel Camara Pandeglang Banten Cocok Untuk Berkemah /*/mantrasukabumi.com

Sehingga aman untuk berenang, terutama bagi anak-anak dengan pengawasan orang tua.

Akses ke Pantai Bugel Camara cukup unik, karena Anda harus melewati hutan dan jalanan tanah. Meskipun pantai-pantai biasanya dipenuhi pohon kelapa, 

Pantai Bugel Camara membedakan diri dengan hamparan rumput hijau yang menghiasi pantainya.

Jika Anda ingin mengunjungi Pantai Bugel Cemara, Anda dapat mencapainya dalam sekitar 2 jam perjalanan dari Pandeglang, 

Melewati Tanjung Lesung dan Pantai Batu Hideung. Pemandangan sepanjang perjalanan menuju lokasi ini sangat memukau, terutama di daerah Panimbang.

Untuk masuk ke pantai ini tanpa camping, biaya tiket adalah Rp10 ribu untuk kendaraan bermotor dan Rp20 ribu untuk kendaraan mobil. 

Pantai Bugel juga menawarkan pemandangan matahari terbenam yang indah, yang biasanya dinikmati oleh berbagai kalangan, mulai dari anak muda hingga orang dewasa dan tua. 

Saat cuaca cerah dan tanpa awan, langit akan berubah menjadi gradasi warna orange dan merah, sementara suara ombak yang tenang akan menenangkan jiwa menciptakan pengalaman matahari terbenam yang romantis dan menenangkan bagi para wisatawan.

Demikianlah keindahan alam tersembunyi cocok untuk cmping di Pantai Bugel Camara Pandeglang Banten yang eahib banget kamu kunjungi, semoga dapat bermanfaat.***

Dapatkan juga informasi terkini di MantraSukabumi.com melalui Google News dengan klik tautan berikut: KLIK DISINI

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x