Tanggapi Cuitan Fadli Zon tentang Populisme Islam di Indonesia, Komisaris BUMN: Sebaiknya Anda Baca

29 Desember 2020, 11:26 WIB
Tanggapi Cuitan Fadli Zon tentang Populisme Islam di Indonesia, Komisaris BUMN: Sebaiknya Anda Baca /.*/Twitter.com/@fadlizon

MANTRA SUKABUMI - Komisaris BUMN Zuhairi Misrawi menanggapi cuitan Fadli Zon tentang cuitan populisme Islam di Indonesia.

Beredar dari cuitan Menteri Agama Gus Yaqut Kemudian ditanggapi oleh politikus partai Gerindra Fadli Zon.

Zuhairi Misrawi menjelaskan sebaiknya Fadli Zon baca buku ini biar paham secara detail tentang populisme Islam.

Baca Juga: ShopeePay Bagikan Tips Rayakan Tahun Baru Anti Bosan di Rumah

Baca Juga: Mantan Jubir Gus Dur Sampaikan Kabar Duka, Adhie Massardi: Pernah Ditolak Megawati

Didalam postingan tersebut ada buku tentang Populisme Islam di Indonesia dan Timur Tengah.

Hal ini disampaikan langsung melalui akun Twitter milik pribadinya @zuhairimiswari pada Selasa 29 Desember 2020.

Sebaiknya Fadli Zon membaca buku ini untuk paham secara detail tentang Populisme Islam", ucap miswari, seperti dikutip mantrasukabumi.com dalam cuitan akun @zuhairimiswari pada Selasa 29 Desember 2020.

Tak hanya itu, Miswari juga menegaskan pada Fadli Zon bahwasamnya dirinya penuh paradoks dan keracunan.

Baca Juga: Dikritik Rustam Ibrahim Soal Megamendung, Mahfud MD: Baca Beritanya Bukan Hanya Judulnya

Baca Juga: Jokowi Hubungi Elon Musk Soal Investasi Tesla, Ferdinand Hutahaean: Semoga jadi Langkah Besar

"Fadli Zon ini aneh, legislator dari Partai Nasionalis, tapi membela Populisme Islam. Sejak itulah, ia dalam dirinya penuh paradoks dan kerancuan", pungkasnya.***

Editor: Encep Faiz

Tags

Terkini

Terpopuler