Jokowi: Pandemi Jadi Momentum bagi Dunia Pendidikan Nasional

- 2 Mei 2021, 22:14 WIB
Jokowi: Pandemi Jadi Momentum bagi Dunia Pendidikan Nasional./*
Jokowi: Pandemi Jadi Momentum bagi Dunia Pendidikan Nasional./* /Tangkapan Layar Youtube.com/@Sekretariat Presiden

Tak hanya itu, Kepala Negara juga menyebut bahwa pandemi bukanlah suatu penghalang untuk pendidikan yang berkualitas.

Baca Juga: Muak dengan Denny Siregar yang Beri Karangan Bunga Pada Polisi, Tokoh Papua: Demi Sesuap Nasi

Jokowi sangat berharap cita-cita SDM untuk unggul supaya tidak berhenti meski di tengah pandemi.

Dengan adanya pandemi ini, Jokowi lanjut mengatakan sebagai cerminan dunia pendidikan yang mana dengan pandemi ini Presiden bisa lebih mengoreksi kekurangan-kekurangan seperti fasilitas internet untuk pembelajaran dan kinerja para guru.

Dengan mengoreksi tersebut, untuk ke depan Presiden akan melakukan langkah-langkah dalam membangun pendidikan yang lebih maju lagi.***

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah