Inilah Sejarah Singkat Hari Ibu yang Digelar Pada 22 Desember 2021

- 11 Desember 2021, 06:48 WIB
Inilah Sejarah Singkat Hari Ibu yang Digelar Pada 22 Desember 2021./*
Inilah Sejarah Singkat Hari Ibu yang Digelar Pada 22 Desember 2021./* /pexels.com/Pixabay

Sebagaimana dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Jumat, 9 Desember 2021 Berikut penjelasan sejarah Hari Ibu 22 Desember di Indonesia.

Di Indonesia, penghargaan terhadap jasa dan pengorbanan ibu tak hanya sebatas melahirkan, menyayangi, mendidik, dan mengasihi, namun para ibu juga jadi saksi sejarah bangsa Indonesia dalam mempertahankan dan memperjuangkan martabat bangsa.

- Kongres Perempuan Indonesia

Sejarah Hari Ibu tidak terlepas dari Kongres Perempuan Indonesia.

Baca Juga: Bagaimana Adab Seorang Anak Terhadap Ibu Seharusnya ? Gus Baha Kisahkan Juraij Mansyur

Penetapan tanggal 22 Desember sebagai Hari Ibu merupakan hasil dari Kongres Perempuan Indonesia I yang digelar pada 22-25 Desember 1928.

Kongres tersebut dilaksanakan beberapa pekan usai Kongres Pemuda II dihelat.

Melansir dari buku berjudul Biografi Tokoh Kongres Perempuan Indonesia Pertama (1991) kongres ini diselenggarakan di Ndalem Joyodipuran, Yogyakarta.

Dalam kegiatan tersebut diikuti oleh sebanyak 600 perempuan dari puluhan perhimpunan wanita.

Bahkan 600 perempuan ini memiliki latar belakang, suku, agama, budaya, usia dan pekerjaan yang beragam.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah