Kapan Hasil Seleksi Program Kartu Prakerja Gelombang 36 Diumumkan? ini Jadwalnya Resminya

- 12 Juli 2022, 10:20 WIB
Kapan Hasil Seleksi Program Kartu Prakerja Gelombang 36 Diumumkan? ini Jadwalnya Resminya
Kapan Hasil Seleksi Program Kartu Prakerja Gelombang 36 Diumumkan? ini Jadwalnya Resminya /Tangkap Layar Situs/prakerja.go.id

4. Pendaftaran berhasil. Selamat, anda telah berhasil membuat akun Kartu Prakerja!

Setelah pendaftaran akun Kartu Prakerja gelombang 36 berhasil, Anda akan melakukan beberapa tahapan seperti test, verifikasi wajah, dan ketentuan lainnya yang diperlukan.

Jika semuanya telah Anda lakukan, maka anda siap bergabung Kartu Prakerja Gelombang 36 dengan cara klik *gabung gelombang*.

Baca Juga: Resmi Dibuka, Cek Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 33 via HP, Akses Link Ini Segera

Namun sebelum gabung dalam Program Kartu Prakerja gelombang 36, ada beberapa pesyaratan di bawah ini yang memiliki korelasi seseorang dinyatakan lolos dalam pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 36 

1. Pendaftar Kartu Prakerja Gelombang 36 harus Warga Negara Indonesia (WNI) berusia 18 tahun ke atas;

2. Para pendaftar Kartu Prakerja Gelombang 36 tidak sedang menempuh pendidikan formal;

3. Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, seperti pekerja/buruh yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku usaha mikro & kecil;

4. Bukan penerima bantuan sosial lainnya selama pandemi COVID-19;

5. Bukan Pejabat Negara, Pimpinan dan Anggota DPRD, ASN, Prajurit TNI, Anggota Polri, Kepala Desa dan perangkat desa dan Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD;

Halaman:

Editor: Nahrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah