Hasil Pertandingan Euro 2020, Ceko Berhasil Tahan Imbang Kroasia dan Jaga Peluang 16 Besar

- 19 Juni 2021, 05:41 WIB
Gol dari Ivan Perisic gagalkan kemenangan Ceko.
Gol dari Ivan Perisic gagalkan kemenangan Ceko. /Twitter.com/@Euro2020

Dengan hidung yang masih disumpal perban untuk menghentikan pendarahannya, Schick melakoni sendiri tugas sebagai algojo dan dengan dingin menyarangkan bola ke dalam gawang Kroasia demi membawa Ceko memimpin pada menit ke-37.

Baca Juga: Nonton Film Fast and Furious 9 Sub Indo: Streaming di IMDB dan HBO Max, Cek Tanggal Rilisnya

Kroasia segera memperoleh peluang untuk membalas ketika Ante Rebic lolos dari kawalan di dalam kotak penalti Ceko, tapi penyelesaiannya terlalu melenceng dari sasaran.

Rebic menjadi satu dari dua pemain yang diputuskan diganti oleh pelatih Zlatko Dalic bersama Josip Brekalo.

Keduanya masing-masing digantikan Bruno Petkovic dan Luka Ivanusec.

Kroasia mengawali babak kedua dengan sangat positif dan dua menit selepas sepak lanjut, Perisic memamerkan aksi individual menawan menusuk dari sisi kiri.

Sebelum melepaskan tembakan ke area tiang jauh yang tak memberi kesempatan kiper Tomas Vaclik bereaksi. Kroasia satu, Ceko satu.

Gol itu menghidupkan kepercayaan diri Kroasia dan mereka terus berusaha memanfaatkan momentum.

Sayang peluang bagus hasil umpan sundulan Perisic di dalam kotak penalti malah diselesaikan melambung ke atas mistar gawang oleh Nikola Vlasic.

Baca Juga: Kondisi Garuda Saat Ini Mengkhawatirkan, Perdagangan Saham Dihentikan Bursa Efek, Ternyata Ini Alasannya

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: UEFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x