Wajib Tahu, Inilah Jumlah Atlet yang Berlaga di SEA Games 2021: Vietnam Terbanyak, Indonesia Berapa?

- 23 Mei 2022, 09:40 WIB
Wajib Tahu, Inilah Jumlah Atlet yang Berlaga di SEA Games 2021: Vietnam Terbanyak, Indonesia?
Wajib Tahu, Inilah Jumlah Atlet yang Berlaga di SEA Games 2021: Vietnam Terbanyak, Indonesia? /Bagus/kemenpora.go.id

MANTRA SUKABUMI - Perhelatan SEA Games 2021 Vietnam akan berakhir pada hari ini Senin, 23 Mei 2022.

Tuan rumah Vietnam keluar sebagai Juara Umum SEA Games ke-31 dengan raihan 446 medali terdiri dari 205 emas, 125 perak, dan 116 perunggu.

Namun tahukah Anda berapa jumlah atlet per negara yang dikirimkan pada gelaran SEA Games 2021 ini?

Baca Juga: RESMI, Klasemen Akhir SEA Games 2021: Vietnam Juara Umum, Thailand Runner Up, Indonesia Juara 3

Baca Juga: Top Skor SEA Games 2021: 2 Pemain Indonesia Masuk Daftar Pencetak Gol Terbanyak, Siapa Saja?

Berikut dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber terkait jumlah atlet yang berlaga pada gelaran SEA Games 2021.

Pada urutan jumlah atlet terbanyak, ada nama tuan rumah Vietnam dengan mengirimkan sebanyak 965 atlet.

Disusul Thailand yang mengirimkan 888 atlet pada gelaran SEA Games ke-31 di Vietnam ini.

Selanjutnya ada Filipina yang menerjunkan atlet terbaiknya sebanyak 656 atlet yang berlaga.

Halaman:

Editor: Andriana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x