Jadwal Lengkap Pertandingan Liverpool di Liga Inggris Musim 2020/2021

- 21 Agustus 2020, 06:35 WIB
Selebrasi para pemain Liverpool saat presentasi juara Liga Primer Inggris 2019/2020
Selebrasi para pemain Liverpool saat presentasi juara Liga Primer Inggris 2019/2020 /Liverpoolfc.com


MANTRA SUKABUMI – Liverpool Fc sudah merilis jadwal pertandingannya di Liga Inggris musim 2020/2021 melalui situs resminya.

Laga perdana dimusim 2020/2021 Liverpool sudah ditunggu lawan tangguh yang tidak bisa dianggap remeh, Leeds United yang akan dimainkan tanggal 12 September 2020. 

Championship kasta kedua liga Inggris, Leeds United ini club baru yang promosi ke Liga Inggris.

Baca Juga: Persiapan Skuad Spanyol untuk Euro 2021, Luis Enrique Panggil Pemain Muda Berbakat Ansu Fati

Baca Juga: Update Harga Sepeda Gunung Polygon Terlaris Pertengahan Agustus 2020

Laga yang ditunggu fans Liverpool Fc yaitu pada pekan ke 2 dan pekan ke 3 liga Inggris pasalnya Liverpool akan bertemu dengan Chelsea Fc pada 19 September 2020 dan Arsenal 26 September 2020.

17 Oktober 2020 Liverpool melawat ke kandangan Everton (Goodison Park), pertandingan ini sering disebut dengan Derby Merseyed, dan pada 20 Februari 2021 giliran Liverpool menjadi tuan rumah yaitu (Anfield Stadium).

Sedangkan menghadapi runerup Liga Inggris Musim 2019/2020 akan dihelat pada 7 November 2020 tandang ke Manchester City dan kandang pada 6 Februari 2020.

Sedangkan pertandingan melawan Manchester United yaitu pada 16 Januari 2021 kandang Liverpool dan pada 1 Mei 2021 kandang Manchester United, sedangkan Liverpool akan mengakhiri musim dengan melawan Crystal Palace pada Minggu 23 Mei 2021

Baca Juga: Wander Luiz dan Febri Hariyadi kembali Ikut Latihan Persib Bandung

Berikut ini Jadwal lengkap pertandingan Liverpool di Liga Inggris musim 2020/2021
September 2020

Vs Leeds United (H) - Sabtu, 12 September 2020

Vs Chelsea (A) - Sabtu, 19 September 2020

Vs Arsenal (H) - Sabtu, 26 September 2020

Oktober 2020

Vs Aston Villa (A) - Sabtu, 3 Oktober 2020

Vs Everton (A) - Sabtu, 17 Oktober 2020

VS Sheffield United (H) - Sabtu, 24 Oktober 2020

VS West Ham United (H) - Sabtu, 31 Oktober 2020

November 2020

VS Manchester City (A) - Sabtu, 7 November 2020

Vs Leicester City (H) - Sabtu, 21 November 2020

Vs Brighton & Hove Albion (A) - Sabtu, 28 November 2020

Baca Juga: Harga HP Flagship 2020 dengan Spek Tinggi Ini Turun Harga! Berikut Ulasan Spesifikasinya

Desember 2020

Vs Wolverhampton Wanderers (H) - Sabtu, 5 Desember 2020

Vs Fulham (A) - Sabtu, 12 Desember 2020

Vs Tottenham Hotspur (H) - Sabtu, 16 Desember 2020

Vs Crystal Palace (A) - Sabtu, 19 Desember 2020

Vs West Bromwich Albion (H) - Sabtu, 26 Desember 2020

Vs Newcastle United (A) - Senin, 28 Desember 2020

Januari 2021

Vs Southampton (A) - Sabtu, 2 Januari 2021

Vs Burnley (H) - Rabu, 13 Januari 2021

Vs Manchester United (H) - Sabtu, 16 Januari 2021

Vs Tottenham Hotspur (A) - Rabu, 27 Januari 2021

Vs West Ham United (A) - Sabtu, 30 Januari 2021

Baca Juga: Pecat Quique Setien, Barcelona Cari Pelatih Baru

Februari 2021

Vs Brighton & Hove Albion (H) - Rabu, 3 Februari 2021

Vs Manchester City (H) - Sabtu, 6 Februari 2021

Vs Leicester City (A) - Sabtu, 13 Februari 2021

Vs Everton (H) - Sabtu, 20 Februari 2021

Vs Sheffield United (A) - Sabtu, 27 Februari 2021

Maret 2021

Vs Fulham (H) - Sabtu, 6 Maret 2021

Vs Wolverhampton Wanderers (A) - Sabtu, 13 Maret 2021

Vs Chelsea (H) - Sabtu, 20 Maret 2021

April 2021

Vs Arsenal (A) - Sabtu, 3 April 2021

Vs Aston Villa (H) - Sabtu, 10 April 2021

Vs Leeds United (A) - Sabtu, 17 April 2021

Vs Newcastle United (H) - Sabtu, 24 April 2021

Baca Juga: Ternyata Olahraga ini dapat Optimalkan Fungsi Otak, Perhatikan Waktu dan Jenisnya

Mei 2021

Vs Manchester United (A) - Sabtu, 1 Mei 2021

Vs Southampton (H) - Sabtu, 8 Mei 2021

Vs West Bromwich Albion (A) - Selasa, 11 Mei 2021

Vs Burnley (A) - Sabtu, 15 Mei 2021

Vs Crystal Palace (H) - Minggu, 23 Mei 2021.

Jadwal Pertandingan ini sewaktu waktu akan berubah mengikuti jadwal Liverpool pada ajang-ajang bergensi lainnya.**

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah