6 Stadion Sepak dan 6 Kota Tempat Piala Dunia U-20 Tahun 2021, Salah-Satunya Si Jalak Harupat

- 10 Oktober 2020, 06:40 WIB
STADION Utama Gelora Bung Karno, Senayan.*
STADION Utama Gelora Bung Karno, Senayan.* /

MANTRA SUKABUMI – Tahun 2021, Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20, beberapa stadion sedang dipersiapkan untuk tempat pertandingan.

Sebagai tuan rumah, pemerintah sudah menginstruksikan persiapan sejumlah stadion dan lapangan latihannya.

Piala Dunia U-20 sesuai rencana akan dilaksanakan pada bulan Mei – Juni 2021, dan Indonesia sebagai tuan rumah. Dikutip mantrasukabumi.com dari unggahan akun IG @pssi., pada Senin, 5 Oktober 2020.

Baca Juga: Dampak Unjuk Rasa UU Cipta Kerja Sisakan Penyesalan, Mulai Korban Hingga Kerugian Keruksakan Rp65 M

Baca Juga: Hukum Memanggil Haji atau Hajah Padahal Belum Melaksanakan Ibadah Haji

Perhelatan yang merupakan tonggak bersejarah bagi negara Indonesia yaitu sebagai tuan rumah Piala Dunia Sepak bola U-20 ini menelan biaya total Rp 500 miliar.

Anggaran tersebut terbagi ke dalam dua pos, pertama Rp 400 miliar untuk biaya sebagai tuan rumah penyelenggara, dan yang Rp 100 miliar untuk biaya Timnas sebagai peserta.

Berikut 6 stadion di 6 kota penyelenggara Piala Dunia U-20 2021:

Baca Juga: Jelang Pemilihan Umum AS, Twitter Perketat Batasan pada Kandidat

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah