Punya Sepeda Motor Harus Tahu ini, Tanda dan Waktu Oli Mesin Harus Ganti Segera

- 20 Maret 2021, 08:30 WIB
Waktu Tepat dan Tanda Oli Sepeda Motor Harus Segera Ganti, Agar Kendaraan Tetap Awet./
Waktu Tepat dan Tanda Oli Sepeda Motor Harus Segera Ganti, Agar Kendaraan Tetap Awet./ /PIXABAY/mbll

MANTRA SUKABUMI – Waktu yang tepat dalam mengganti oli sepeda motor, merupakan salah satu cara perawatan mesin kendaraan agar tetap awet.

Biasanya orang suka malas-malasan untuk mengganti oli sepeda motor sampai tiga bulan, hal ini jangan dilakukan karena dapat merusak mesin sehingga kendaraan tidak awet.

Selain itu, sepeda motor Anda akan cepat rusak, dan biaya perbaikannya pun tidak sedikit, itu semua karena hal sepele seperti tidak mengetahui waktu yang tepat untuk ganti oli mesin motor Anda.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Dahnil Anzar Bela Prabowo, Netizen: Kalau Membantu HRS Berarti Memundurkan Indonesia Ya 

Rawatlah sepeda motor Anda dengan mengganti oli tepat pada waktunya, seperti dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, Sabtu, 20 Maret 2021.

Sebelumnya, mari kita bahas tentang tanda-tanda Oli mesin sepeda motor yang Harus Segera Diganti.

1. Tarikan Terasa Berat.

Jika dalam mengendarai sepeda motor, Anda merasakan ada hal beda pada motor Anda seperti tarikan mulai terasa berat, alangkah baiknya Anda segera ganti oli mesin dengan yang baru.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x