Mobil Anda Terendam Banjir, Jangan Khawatir, Lakukan 6 Cara ini agar Kendaraan Anda Normal Kembali

- 23 April 2021, 21:51 WIB
Mobil Anda Terendam Banjir, Jangan Khawatir, Lakukan 6 Cara ini agar Kendaraan Anda Normal Kembali./
Mobil Anda Terendam Banjir, Jangan Khawatir, Lakukan 6 Cara ini agar Kendaraan Anda Normal Kembali./ /Garvin St. Villier/pexels.com/@garvin-st-villier-719266

MANTRA SUKABUMI - Bingung mobil Anda terendam banjir, jangan khawatir, rekomendasi cara ini dipercaya ampuh membuat kendaraan Anda normal kembali.

Memiliki rumah di lokasi rawan banjir harus siap dengan kemungkinan yang terjadi seperti mobil atau kendaraan Anda lainnya terendam banjir.

Untuk Anda yang kebingungan cara memperbaiki mobil yang terendam banjir, Anda bisa lakukan enam cara ini agar kendaraan Anda kembali normal seperti biasanya.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Keras Kepala, India Sepelekan Indonesia, 132 Orang Masuk Indonesia, Mustofa Nahrawardaya Tanya Mahfud MD

Berikut adalah langkah-langkah dan cara merawat mobil yang sudah terendam banjir, sebagaimana dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, Jumat, 23 April 2021.

1. Lepaskan accu mobil Anda.

Pelepasan aki mobil sebelum melakukan perbaikan adalah langkah pertama dalam melakukan perawatan agar terhindar dari korsleting.

2. Jangan langsung menyalakan mesin kendaraan.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x