20 Soal PAT UKK Tema 5 Kelas 2 SD MI Kurikulum 2013 Full Kunci Jawaban Tahun 2022

27 Mei 2022, 19:10 WIB
Kumpulan 20 soal dan kunci jawaban PAT UKK Tema 5 kelas 2 SD MI Kurikulum 2013 Tahun 2022 /pexels.com/Karolina Grabowska

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini kumpulan soal PAT UKK Tematik Tema 5 kelas 2 SD MI Kurikulum 2013 Tahun 2022 semester 2

Soal PAT UKK Tema 5 Pengalamanku kelas 2 SD MI akan menjadi materi pembahasan kali ini.

Adik-adik kelas 2 SD MI diharapkan untuk menyimak dan memahami sampai selesai karena sudah dilengkapi dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Raih Nilai 100, ini Kisi-kisi Soal dan Kunci Jawaban PAT Matematika Kelas 7 SMP MTs Semester 2 Jelang UAS PAS

Tunggu apa lagi, yuk pahami dan pelajari contoh soal PAT UKM Tema 5 kelas 2 SD MI di bawah ini dengan baik.

Dilansir mantrasukabumi.com dari
buku.kemendikbud.go.id pada Jumat, 27 Mei 2022, berikut soal PAT UKK Tema 5 kelas 2 SD MI semester 2 K13 yang dapat kami ulas.

1. Yang termasuk dalam karya seni 3 dimensi adalah ...

a. Patung
b. Animasi
c. Lukisan
d. Gamba

Jawaban: A

2. Yang bukan termasuk karya 3 dimensi adalah ...

a. Patung
b. Vas bunga
c. Gerabah
d. Lukisan

Jawaban: D

3. Di bawah ini yang bukan termasuk peraturan di sekolah adalah …

a. Mengikuti piket
b. Berangkat pagi
c. Memakai seragam
d. Tidak pakai helm

Jawaban: D

4. Pada lagu Naik Delman, menceritakan seorang anak yang ikut ayahnya ke ….

A. pantai
B. kota
C. kantor
D. Gunung

Jawaban: B

5. Satuan baku dari 1m = ... Cm

a. 100
b. 2
c. 10
d. 11

Jawaban: A

Baca Juga: Link Download Buku Guru dan Buku Siswa Kelas 5 SD/MI Kurikulum Merdeka, Ada Pelajaran Seni Teater

6. Pada kalimat di bawah kalimat mana benar dalam pengunaan koma …

a. Edo abu,dan yanal bermain layang - layang
b. Edo,abu dan yanal bermain,layang - layang
c. Edo abu dan yanal bermain layang - layang
d. Edo ,abu,dan yanal bermain layang - layang

Jawaban: D

7. Yanal dan edo bermain bola di halaman sekolah secara tidak segaja yanal menendang bola mengenai pot bunga sampai pecah,pada cerita tersebut yanal melanggar peraturan di …

a. Di sekolah
b. Di keluarga
c. Di rumah
d. Di masyarakat

Jawaban: A

8. Pada suatu hari beni dan dian bertemu dan mereka membawa vas bunga secara tidak sengaja dian menyenggol vas bunga dio hingga terjatuh dan pecah ,hal sebaiknya harus di laukan dian adalah ...

a. Meminta maaf
b. Membiarkan saja
c. Mengganti
d. Memperbaiki

Jawaban: A

9. Ketuhanan Yang Maha Esa merupakan bunyi sila Pancasila yang ke …

A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

Jawaban: A

10. Contoh kalimat meminta tolong adalah ....

a. Dewi tolog belikan saya minum
b. Dewi kamu sekarang cantik
c. Dewi boleh aku pinjam sepeda
d. Dewi ayo kita main keluar

Jawaban: A

11. Urutan satuan meter ke bawah setelah “meter” adalah ...

a. Centimeter
b. Kilometer
c. Desimeter
d. Milimeter

Jawaban: C

12. Bacalah puisi di bawah ini!
Karya zalia karya putra
Aku sangat suka membersihkan halaman
Biasanya aku membersihkan halaman saat di siang hari
Atau di sore hari
Tetapi terkadang ibu yang membantuku menyapu halaman

Agar aku tidak terlalu capek
Aku tidak pernah merasa capek
Karena aku ingin lingkungan
Rumahku bersih dan sehat

Puisi di atas menceritakan tentang ...

a. Pertemanan
b. Keluarga
c. Persahabatan
d. Lingkungan

Jawaban: D

Baca Juga: Daftar SMA Negeri dan Swasta Terbaik di Sukabumi Masuk Top 1000 LTMPT, untuk Referensi PPDB 2022

13. Aqila mengukur sebuah daun pintu dengan panjang 2 meter. Jika diubah ke dalam satuan centimeter menjadi ….

A. 20 cm
B. 200 cm
C. 2.000 cm
D. 20.000 cm

Jawaban: B

14. Perhatikan percakapan berikut
Yanal : "kenapa tanaman di kebun ku layu"
Abu : "ayo sebaik ya kita menyiram nya"
Yanal : "kenapa kita harus menyiram tanaman ?"
Abu : "supaya tanaman kita tumbuh subur"
Yanal : "baik ayo kita lakukan"
kalimat tanya yang sesuai untuk melengkapi percakapan berikut adalah …

a. “kenapa kita tidak cabut saja”
b. “kenapa tidak kita ganti saja”
c. “kenapa kita harus menyiram tanaman” d. “apa yang harus kita siram”

Jawaban: C

15. Tanaman - Tumbuh ? - dimana – Kaktus
Susun lah kalimat di atas menjadi kalimat Tanya yang padu …

a. Tanaman tumbuh ? Kaktus dimana
b. Kaktus tumbuh? Dimana tanaman
c. Dimana tanaman kaktus tumbuh?
d. Tumbuh ?Dimana tanaman kaktus

Jawaban: C

16. Panjang dan pendek bunyi disebut ...

a. Pola irama
b. Intonasi
c. Pola gerak
d. Pola birama

Jawaban: A

17. Mimik wajah disebut adalah ...

a. Irama
b. Gaya
c. Intonasi
d. Ekspresi

Jawaban: D

18. Cermati cerita berikut,beni mempunyai tali sepanjang 1 m beni ingin membagi tali ke talita berapa panjang abeni dan talita membagi tali ,satuan cm ...

a. 50cm
b. 50m
c. 5cm
d. 5m

Jawaban: A

19. 400 cm jika diubah ke dalam satuan meter (m) menjadi …

A. 4 m
B. 40 m
C. 4.000 m
D. 40.000 m

Jawaban: A

Baca Juga: Kumpulan Soal Essay UAS PAS PAT Bahasa Indonesia Kelas 2 SD MI Semester 2 K13 TA 2022 Full Kunci Jawaban

20. Dengan menjaga lingkungan sekolah kita ikut serta dalam …

a. Mentaati aturan sekolah
b. Mentaati aturan bermain
c. Mentaati aturan rumah
d. Mentaati aturan keluarga

Jawaban: A

Disclaimer: Soal PAT UKK Tema 5 kelas 2 SD MI semester 2 K13 ini dibuat berdasarkan buku paket mata pelajaran Kurikulum 2013 dan di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).***

Editor: Nahrudin

Sumber: buku.kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler