Daftar Kuliah Gratis dan Dapat Uang Saku per Bulan, ini Cara Daftarnya

- 12 Februari 2021, 09:20 WIB
KIP-Kuliah
KIP-Kuliah /Andi syahidan

MANTRA SUKABUMI - Tahun 2021 ini pemerintah melalui Puslapdik Kemendikbud akan kembali menyalurkan Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-Kuliah) kepada 200 ribu mahasiwa penerima baru.

Anda bisa mendaftarkan diri Anda melalui laman kip-kuliah.kemdikbud.go.id, penerima KIP-Kuliah bisa berkuliah secara gratis karena seluruh biaya pendidikan ditanggung oleh pemerintah dengan dibayarkan langsung ke Perguruan Tinggi.

Selain itu, penerima akan diberi uang saku per bulan sebagai bantuan biaya hidup. Daftar KIP-Kuliah bisa dilakukan melalui HP. Sebelum mendaftar calon penerima harus memastikan data yang valid sebagai berikut:

Baca Juga: Jajan di Kantin hingga Staycation di Hotel, ShopeePay Hadirkan Cashback 30%

Baca Juga: Ucapkan Selamat Hari Raya Imlek, Ferdinand: Banyak Berkah Kedepan

1. Nomor Induk Kependudukan (NIK);

2. Nomor Induk Siswa Nasional (NISN);

3. Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN);

4. Memiliki email yang aktif untuk pengiriman Nomor Pendaftaran dan Kode Akses setelah sistem KIP Kuliah berhasil melakukan validasi.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah