Kumpulan Soal UAS Kelas 5 SD MI Tema 3, 4 dan 5 Tahun Ajaran 2021 Lengkap Kunci Jawaban

- 16 November 2021, 19:30 WIB
Ilustrasi Kumpulan Soal UAS Kelas 5 SD MI Tema 3, 4 dan 5 Tahun Ajaran 2021 Lengkap Kunci Jawaban.
Ilustrasi Kumpulan Soal UAS Kelas 5 SD MI Tema 3, 4 dan 5 Tahun Ajaran 2021 Lengkap Kunci Jawaban. /Pixabay/F1Digitals

a. Informasi
b. pengumuman
c. Iklan
d. Selebaran

Jawaban: C

2. karya seni atau desain grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf di atas kertas berukuran besar atau kecil yang bertujuan untuk memberikan informasi disebut …
a. Selebaran
b. brosur
c. Poster
d. baliho

Jawaban: C

3. Salah satu contoh kontak sosial dalam kehidupan sehari-hari adalah …
a. Mila berpamitan berangkat sekolah kepada ibu dan ayah
b. Ketika pulang sekolah Rina langsung pergi bermain tanpa pamitan
c. Ketika di sekolah Roni selalu menyendiri
d. Ketika di lingkungan masyarakat Nana tidak pernah mengikuti kegiatan pemuda pemudi

Jawaban: A

Baca Juga: Jenis Makanan Hewan, Kunci Jawaban Soal Cerita Tematik Tema 5 Kelas 5 SD dan MI Subtema 1

4. Salah satu ciri-ciri poster yang baik adalah, kecuali …
a. mempergunakan bahasa yang mudah dipahami
b. gambar dan kalimat tidak sesuai
c. kalimat poster mengandung ajakan
d. pemberian gambar dan kalimat memiliki perbandingan proporsional

Jawaban: B

5. Iklan yang penyebarannya melalui media elektronik disebut …
a.Iklan media cetak
b. Iklan media elektronik
c. Selebaran
d. Poster

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x