Soal UAS PAS Matematika Kelas 5 SD MI Semester Ganjil Menghitung Jarak, Waktu dan Kecepatan

- 26 November 2021, 14:50 WIB
Soal UAS PAS Matematika Kelas 5 SD MI Semester Ganjil Menghitung Jarak, Waktu dan Kecepatan
Soal UAS PAS Matematika Kelas 5 SD MI Semester Ganjil Menghitung Jarak, Waktu dan Kecepatan /Tangkap Layar Buku tematik Kelas 3 SD dan MI Tema 1 Kebersamaan dan Keberagamaan Makhluk Hidup/

6. Bilangan yang benar untuk m dari m/jam = 1.500/menit adalah ... km

A. 60
B. 90
C. 120
D. 150

Baca Juga: Kisi-kisi Soal UAS Matematika Kelas 5 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2021 Terbaru

7. Bus yang ditumpangi Salsa melaju dari kota M ke kota N yang berjarak 90 km. Jika Salsa pergi dari kota M pukul 06.30 pagi dan sampai ke kota N pukul 08.00 pagi, kecepatan rata-rata bus itu adalah ... km/jam

A. 30
B. 40
C. 50
D. 60

8. Budi berjalan sejauh 2,5 km dari rumah menuju sekolah. Berapa meter Budi berjalan?

A. 2.500
B. 250
C. 2.000
D. 200

9. 7.200.000 m = ... km

A. 720
B. 7,2
C. 7.200
D. 72

10. Sebuah kendaraan mampu menempuh jarak 120 km dalam waktu 90 menit. Hitunglah kecepatan kendaraan tersebut?

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah