Soal UAS PAS Matematika Kelas 5 SD MI Semester Ganjil Menghitung Jarak, Waktu dan Kecepatan

- 26 November 2021, 14:50 WIB
Soal UAS PAS Matematika Kelas 5 SD MI Semester Ganjil Menghitung Jarak, Waktu dan Kecepatan
Soal UAS PAS Matematika Kelas 5 SD MI Semester Ganjil Menghitung Jarak, Waktu dan Kecepatan /Tangkap Layar Buku tematik Kelas 3 SD dan MI Tema 1 Kebersamaan dan Keberagamaan Makhluk Hidup/

A. 45
B. 90
C. 40
D. 180

15. 25.000 dam = .... cm

A. 25.000.000
B. 25.000
C. 25
D. 2500

Soal uraian UAS PAS Matematika semester ganjil:

16. Jarak dari kota Jakarta ke kota Bogor 60 Km. Ahmad mengendarai mobil dari Jakarta ke Bogor dalam waktu 2 jam
a. Berapa Km/jam kecepatan rata-rata Ahmad mengendarai mobil?
b. Jika berangkat dari Jakarta Pukul 06.00, pukul berapakah tiba di kota Bogor

17. Sebuah kendaraan mampu menempuh jarak 200 km dalam waktu 90 menit. Hitunglah kecepatan kendaraan tersebut!

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 Lengkap Prediksi Soal PAS UAS Semester Ganjil 2021

18. Rohmat pergi ke Tasikmalaya menggunakan sepeda motor dengan kecepatan 80 km/jam. Ia berangkat dari rumah pukul 09.00 dan sampai pukul 14.00. Jarak yang ditempuh oleh Rohmat ...

19. Pada hari sabtu Toha dan Kanti pergi ke kebun binatang menggunakan kecepatan 65 km/jam dalam waktu 2 jam. Jarak yang ditempuh oleh mereka ...

20. Ditempuh 120 km dalam 2 ½ jam = ... km/jam =... m/menit

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah