Bocoran Kunci Jawaban dan Soal PAS UAS Fisika Kelas 10 IPA 2021

- 1 Desember 2021, 13:05 WIB
Bocoran Kunci Jawaban dan Soal PAS UAS Fisika Kelas 10 IPA 2021
Bocoran Kunci Jawaban dan Soal PAS UAS Fisika Kelas 10 IPA 2021 /Pixabay.com/@f1Digitals

MANTRA SUKABUMI - Inilah bocoran kunci jawaban dan soal PAS UAS Fisika Kelas 10 IPA terbaru tahun 2021.

Bagi adek-adek yang tengah mempersiapkan diri untuk PAS UAS Fisika Kelas 10 IPA, bisa menyimak bocoran kunci jawaban dan soal dibawah ini.

Diharapkan bocoran kunci jawaban dan soal PAS UAS Fisika Kelas 10 IPA ini dapat membantu pemahaman untuk mengerjain soal-soal Fisika.

Baca Juga: Soal UAS PAS Bahasa Inggris Kelas 9 SMP MTs Semester 1 K13 Lengkap Kisi-Kisi, Pembahasan dan Kunci Jawaban

Dilansir mantrasukbumi.com dari Lulusan Universitas Indonesia (UPI) Nani Supartini S,Pd berikut kunci jawaban dan soal PAS UAS Fisika Kelas 10 IPA 2021.

1) Peristiwa yang berhubungan dengan Hukum 1 Newton berikut adalah …
A: ketika mobil digas, badan kita terdorong ke belakang
B: penerjun payung bergerak ke bawah
C: Bahan Alam Semesta
D: Bahan Buatan Alam
E: Bahan Buatan Alam
Kunci: A

2) Sebuah kelapa mempunyai massa 2 kg. Berat kelapa jika percepatan gravitasi di tempat itu 9,8 m/s2 adalah .....
A: 19,6 N
B: 19 N
C: 16, 8 N
D: 16 N
E: 10 N
Kunci: A

3) Bunyi hukum Newton yang ketiga adalah ....
A: Gaya aksi dan reaksi dari dua benda memiliki besar yang berbeda dan saling tegak lurus
B: Gaya aksi dan reaksi dari dua benda memiliki besar yang sama dan saling tegak lurus
C: Gaya aksi dan reaksi dari dua benda memiliki besar yang sama dengan arah sama dan segaris
D: Gaya aksi dan reaksi dari dua benda memiliki besar yang sama dengan arah terbalik dan segaris
E: Gaya aksi dan reaksi dari dua benda memiliki besar yang berbeda dengan arah terbalik dan segaris
Kunci : D

4) Sebuah balok diam di atas permukaan bidang datar. Massa balok sebesar 2 kg, percepatan gravitasi bumi 10 m/s2. Besar dan arah gaya normal adalah...

A: 10 N
B: 20 N
C: 30 N
D: 40 N
E: 50 N
Kunci : B

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x