25 Latihan Soal UTS PTS PKn Kelas 10 SMA MA Semester 2 Plus Bocoran Kunci Jawaban

- 24 Januari 2022, 17:40 WIB
Ilustrasi 25 Latihan Soal UTS PTS PKn Kelas 10 SMA MA Semester 2 Plus Bocoran Kunci Jawaban.
Ilustrasi 25 Latihan Soal UTS PTS PKn Kelas 10 SMA MA Semester 2 Plus Bocoran Kunci Jawaban. /*/Pexels / Andrea Piacquadio.

17. Demokrasi di negara komunis, sesungguhnya yang mengendalikan kekuasaan pemerintahan adalah....
a. perdana menteri
b. presiden
c. parlemen
d. pemimpin partai politik
e. politbiro

Jawaban: E

Baca Juga: Kisi-kisi Soal UTS PTS Matematika Kelas 9 SMP MTs Semester 2 dan Kunci Jawaban Terbaru Tahun Ajaran 2022 Revis

18. Melalui pendidikan politik, generasi muda diharapkan mengembangkan sikap seperti di bawah ini, kecuali.....
a. pemahaman tentang demonstrasi
b. pemahaman tentang demokrasi
c. kemampuan berpartisipasi dalam kehidupan demokratis
d. keterampilan berpikir kritis
e. kesetiaan terhadap moral demokrasi

Jawaban: A

19. Ilmu politik adalah ilmu yang mempelajari negara, tujuan-tujuan negara, dan lembaga yang akan melaksanakan tujuan-tujuan itu, serta hubungan antara negara dengan masyarakat, yaitu pendapat....
a. J. Barents
b. Roger F. Soltau
c. Adilth Grabowsky
d. Miriam Budiarjo
e. Niccolo Machiavelli

Jawaban: B

20. Perilaku manusia dalam bidang politik adalah...
a. mengikuti siskamling
b. ikut rapat komite sekolah
c. mengunjungi kelompok kepentingan
d. mengikuti kampanye partai
e. kegiatan bakti sosial

Jawaban: D

21. Rangkaian kumpulan atau variabel yang saling mengait sehingga terbentuk satu kesatuan disebut...
a. sistem
b. variabel
c. unsur
d. bagian

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x