Prediksi Soal UTS PTS Tema 7 Kelas 4 SD MI Pilihan Ganda dan Essay Lengkap Kunci Jawaban Semester 2

- 26 Januari 2022, 07:00 WIB
Prediksi Soal UTS PTS Tema 7 Kelas 4 SD MI Pilihan Ganda dan Essay Lengkap Kunci Jawaban Semester 2
Prediksi Soal UTS PTS Tema 7 Kelas 4 SD MI Pilihan Ganda dan Essay Lengkap Kunci Jawaban Semester 2 /*/Pexels/Max Pischer

3. Arus listrik mengalir dari ….
a. Kutub selatan ke kutub utara
b. Kutub utara ke kutub selatan
c. Kutub negatif ke kutub positif
d. Kutub positif ke kutub negatif
Jawaban: d

4. Listrik yang tidak mengalir dinamakan ….
a. Listrik statis
b. Listrik dinamis
c. Listrik elektron
d. Listrik proton
Jawaban: a

5. Raka menyalakan lampu kamarnya dengan menekan sebuah sakelar ke bawah, kemudian ia mematikannya dengan menekannya ke atas. Hal ini adalah contoh kegiatan yang memanfaatkan ….
a. Listrik stabil
b. Listrik dinamis
c. Listrik statis
d. Listrik ekonomis
Jawaban: b

6. Tari Saman dari aceh adalah contoh tarian daerah yang menggunakan pola lantai ….
a. Vertikal
b. Diagonal
c. Oval
d. Horizontal
Jawaban: d

7. Saat arus listrik mengalir melewati lampu, maka energi listrik akan berubah menjadi ….
a. Energi gerak
b. Energi cahaya
c. Energi panas
d. Energi pegas
Jawaban: b

8. Contoh perubahan energi listrik menjadi energi gerak terjadi pada penggunaan ….
a. Setrika
b. Laser
c. Pompa air
d. Penanak nasi
Jawaban: c

Baca Juga: Prediksi Soal UTS PTS Tematik Kelas 5 SD MI dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013

9. Contoh perubahan energi listrik menjadi energi panas terjadi pada penggunaan ….
a. Printer
b. Lampu
c. Bel listrik
d. Oven
Jawaban: d

10. Klakson pada mobil dan sepeda motor adalah salah satu alat elektronik yang merubah energi listrik menjadi ….
a. Energi bunyi
b. Energi mesin
c. Energi gerak
d. Energi cahaya
Jawaban: a

11. Alat elektronik di bawah ini yang tidak digunakan sebagai alat penerangan adalah….
a. Lampu
b. Laser
c. Senter
d. Telepon
Jawaban: d.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x