15 Kunci Jawaban Soal UTS Tematik Tema 7 Kelas 4 SD Semester 2 Tentang Teks Nonfiksi

- 15 Februari 2022, 08:40 WIB
15 Kunci Jawaban Soal UTS Tematik Tema 7 Kelas 4 SD Semester 2 Tentang Teks Nonfiksi
15 Kunci Jawaban Soal UTS Tematik Tema 7 Kelas 4 SD Semester 2 Tentang Teks Nonfiksi /pexels.com/anastasia shuraeva

MANTRA SUKABUMI - 15 kunci jawaban soal UTS Tematik Tema 7 ini disusun khusus untuk kelas 4 SD MI.

Adapun materi yang dibahas di dalam rangkuman soal UTS Tema 7 ini diambil dari pembelajaran Subtema 3.

Sementara soal yang terdapat didalamnya berjumlah 15 butir pertanyaan berbentuk pilihan ganda.

Baca Juga: UPDATE BANK SOAL! Soal UTS PTS IPA Kelas 8 SMP MTs Semester 2 TA 2022 dan Kunci Jawabannya

Dalam ulasan soal UTS Tema 7 semester 2 ini, adik-adik akan diminta menganalisis teks nonfiksi.

Perlu diingat, soal ini hanya sebagai referensi belajar adik-adik di rumah di bawah pengawasan orang tua.

Soal ini sudah disesuaikan dengan standar pendidikan kurikulum 2013 dan tidak akan jauh dari materi yang biasa adik-adik pelajari di sekolah.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Selasa, 15 Februari 2022, berikut prediksi soal dan kunci jawaban UTS PTS semester 2 untuk kelas 4 SD MI.

1. Baca teks nonfiksi berikut!

Batik merupakan warisan nusantara yang menjadi identitas dan kebanggaan Bangsa Indonesia . Batik telah diakui sebagai salah satu warisan budaya dunia oleh UNESCO sejak tanggal 2 Oktober 2009.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah