Bocoran Soal Essay UTS PTS Tema 7 IPS Kelas 5 SD MI Semester 2 Kurikulum 2013 Terlengkap Full Kunci Jawaban

- 28 Februari 2022, 19:25 WIB
Ilustrasi: Pembahasan soal UTS PAI kelas 3 semester 2 kurikulum 2013 beserta kunci jawaban tahun ajaran 2021/2022, lengkap.
Ilustrasi: Pembahasan soal UTS PAI kelas 3 semester 2 kurikulum 2013 beserta kunci jawaban tahun ajaran 2021/2022, lengkap. /pexels.com/

MANTRA SUKABUMI - Simak, inilah bocoran soal essay UTS PTS mata pelajaran IPS tema 7 kelas 5 SD MI semester 2 kurikulum 2013.

Pada saat adik-adik kelas 5 SD MI melakukan uts-pts tentunya adik-adik akan disuguhkan dengan beberapa mata pelajaran yang berupa pilihan ganda maupun essay.

Oleh karena itu artikel ini memaparkan 20 soal berupa essay mata pelajaran IPS Tema 7 full bocoran kunci jawaban.

Baca Juga: SIMAK! Kunci Jawaban Soal UTS PTS Bahasa Indonesia Tema 7 Terlengkap Kelas 5 SD MI Semester 2 TA 202

Pastikan adik-adik menyimak artikel ini sampai habis pelajari dan pahami agar adik-adik dapat dengan mudah mengerjakan soal pada saat UTS PTS nanti.

Bocoran soal UTS PTS mata pelajaran IPS berikut ini sudah disesuaikan dengan buku Tematik Kurikulum 2013 edisi revisi 2018.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id, berikat bocoran soal essay UTS PTS mata pelajaran IPS Tema 7 kelas 5 SD MI semester 2 Kurikulum 2013 edisi revisi.

1. Apa tujuan Belanda menciptakan sistem tanam paksa di Indonesia?

Jawab : untuk mendapatkan keuntungan yang sebesar-besarnya guna mengisi kekosongan kas Belanda

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah