Kumpulan Soal UTS Semester 2 Bahasa Sunda Kelas 7 SMP MTs K13 Lengkap Kunci Jawaban PTS 2021-2022

- 9 Maret 2022, 08:40 WIB
Ilustrasi Kumpulan Soal UTS Semester 2 Bahasa Sunda Kelapa 7 SMP MTs K13 Lengkap Kunci Jawaban PTS 2021-2022.
Ilustrasi Kumpulan Soal UTS Semester 2 Bahasa Sunda Kelapa 7 SMP MTs K13 Lengkap Kunci Jawaban PTS 2021-2022. /*/hudsoncrafted//Pixabay

 

MANTRA SUKABUMI - Inilah kumpulan soal UTS PTS semester 2 Bahasa Sunda untuk kelas 7 SMP MTS tahun ajaran 2021 2022.

Pada saat siswa-siswi kelas 7 SMP MTS sudah melakukan UTS PTS, siswa-siswi akan disuguhkan dalam beberapa mata pelajaran salah satunya Bahasa Sunda.

Oleh karena itu artikel ini memaparkan kumpulan soal bahasa Sunda yang diprediksi akan ada pada saat UTS PTS sebanyak 25 soal pilihan ganda lengkap dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Kisi-kisi Soal UTS PTS Bahasa Sunda Kelas 8 SMP MTS Beserta Kunci Jawaban dan Prediksi 2022

Dengan kunci jawaban tentunya akan sangat mempermudah adik-adik dalam memahami soal pada saat UTS PTS semester 2.

Oleh karena itu tunggu apa lagi belajar satu persatu soal yang terdapat pada artikel ini dan pahami.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Rabu, 9 Maret 2022, berikut bocoran soal UTS PTS dan kunci jawaban pelajaran Bahasa Sunda kelas 7 SMP MTS yang dapat kami jelaskan.

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C dan D di bawah ini!

1. Carita Rékaan Anu Dikarang Dina Wangun Basa Lancaran Kalawan Sumebarna Sacara Lisan Téh Disebutna…
A. Carpon
B. Novél
C. Sajak
D. Dongéng

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah