Bank Soal UTS PTS Tema 6 Kelas 6 SD MI Semester 2 Tahun Ajaran 2022 Lengkap Kunci Jawaban

- 11 Maret 2022, 05:10 WIB
Ilustrasi belajar. Kunci Jawaban UTS PTS Tema 6 Kelas 6 SD
Ilustrasi belajar. Kunci Jawaban UTS PTS Tema 6 Kelas 6 SD /Pexels/Pavel Danilyuk

10. Tari kecak berdasarkan penarinya termasuk kategori tarian ....
a. tunggal
b. berpasangan
c. massal
d. kelompok

Jawaban: D

11. Salah satu ciri pubertas yang dialami oleh remaja dengan jenis kelamin laki-laki adalah …
a. tumbuh jakun di leher
b. mengalami perubahan suara menjadi lebih melengking dari suara sebelumnya
c. pinggul melebar
d. kulit menjadi lebih halus

Jawaban: A

12. Pernyataan di bawah ini yang sesuai dengan makna Proklamasi Kemerdekaan Bangsa Indonesia adalah ....
a. Bangsa Indonesia bebas menentukan nasibnya sendiri
b. Negara Indonesia dapat menggunakan kekuatan militer untuk menyerang negara lain.
c. Rakyat Indonesia mendapat jaminan kesejahteraan dari badan-badan internasional.
d. Bangsa Indonesia dapat bepergian ke negara lain tanpa membayar upeti.

Jawaban: A

13. Tahap pubertas manusia terjadi pada usia antara ....
a. 0-3 tahun
b. 5-6 tahun
c. 10-16 tahun
d. 20-30 tahun

Jawaban: C

Baca Juga: Latihan Soal PTS UTS Tema 6 Kelas 5 SD MI Semester 2 Tahun 2022 Lengkap Kunci Jawaban Kurikulum 2013

14. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
(1) Membela negara agar dipuji dan mendapat hadiah dari pemerintah.
(2) Mematuhi hukum karena takut dengan aparat kepolisian.
(3) Melaksanakan hak dan kewajiban secara seimbang.
(4) Turut serta dalam program pembangunan nasional.
Pernyataan yang benar ditunjukkan pernyataan nomor ...
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (4)
c. (2) dan (3)
d. (3) dan (4)

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah