Bank Soal UTS PTS Tema 6 Kelas 6 SD MI Semester 2 Tahun Ajaran 2022 Lengkap Kunci Jawaban

- 11 Maret 2022, 05:10 WIB
Ilustrasi belajar. Kunci Jawaban UTS PTS Tema 6 Kelas 6 SD
Ilustrasi belajar. Kunci Jawaban UTS PTS Tema 6 Kelas 6 SD /Pexels/Pavel Danilyuk

Jawaban: A

20. Salah satu kegiatan positif oleh pelajar dalam mengisi kemerdekaan di sekolah, yaitu ....
a. membantu pekerjaan rumah sehari-hari
b. mengikuti upacara dengan disiplin
c. melaksanakan jam wajib belajar
d. menunjukkan perilaku diam dan disiplin

Jawaban: B

Baca Juga: Contoh Soal UTS PTS Tema 6 Kelas 3 SD MI Berikut Kunci Jawaban PPKN, Bahasa Indonesia, Matematika, PJOK, SBDP

21. Di bawah ini yang bukan merupakan sikap pahlawan yang harus diteladani adalah ....
a. bersatu padu dalam meraih kemerdekaan
b. rela mengorbankan harta, jiwa, dan raga demi bangsa
c. berjuang tanpa pamrih
d. berkelahi dengan orang asing

Jawaban: D

22. Untuk menunjukkan karakter tari pada wajah penari diperlukan ....
a. tata rias
b. busana
c. karakter tari
d. properti

Jawaban: C

23. Bacalah paragraf berikut dengan saksama!
Orang yang akan pensiun tidak perlu stres. Pensiun berarti tidak bekerja, tetapi mendapat gaji. Dengan tidak berdinas lagi berarti mereka tidak memiliki beban pikiran terhadap pekerjaan dan banyak waktu luang untuk bersantai. Jika waktu luang itu bisa dioptimalkan dengan berbagai kegiatan yang positif dan produktif, tentu orang tidak akan terkena stres.

Gagasan utama dari paragraf yang disajikan adalah ....
a. Pensiun berarti tidak bekerja, tetapi mendapat gaji.
b. Orang yang akan pensiun tidak perlu stres.
c. Pensiun membuat bahagia.
d. Pensiun adalah masa tidak produktif

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah