Prediksi Soal PAT IPS Kelas 8 SMP MTs Terbaru 2022 Disertai Kunci Jawaban Terakurat

- 9 Mei 2022, 18:50 WIB
Prediksi Soal PAT IPS Kelas 8 SMP MTs Terbaru 2022 Disertai Kunci Jawaban Terakurat
Prediksi Soal PAT IPS Kelas 8 SMP MTs Terbaru 2022 Disertai Kunci Jawaban Terakurat /Jess Bailey/unsplash

MANTRA SUKABUMI - Prediksi soal PAT IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial) untuk kelas 8 SMP MTs ini sengaja disusun sebagai bahan belajar adik-adik sebelum pelaksanaan ujian mendatang.

Rangkuman soal PAT IPS ini kami susun lengkap dengan kunci jawaban pilihan ganda yang terdiri dari 20 nomor.

Selain itu, materi soal PAT IPS dan kunci jawaban untuk kelas 8 SMP MTs ini merupakan informasi dan prediksi terbaru.

Baca Juga: Update Prediksi Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Akurat

Soal ini sudah disesuaikan dengan standar pendidikan kurikulum 2013 revisi terbaru.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Senin, 9 Mei 2022, berikut prediksi soal dan kunci jawaban PAT semester 2 untuk kelas 8 SMP MTs .

1. Perhatikan kegiatan manusia dalam memenuhi kebutuhan di bawah ini!
(1) Mengikuti pemilihan kepala desa.
(2) Menanam padi di sawah pada musim hujan.
(3) Menyisihkan uang untuk membantu sesama.
(4) Berjualan makanan ringan di pasar tradisional.
(5) Membantu orang lain yang mengalami kesulitan.
Berdasarkan pernyataan di atas yang merupakan kegiatan manusia yang didorong oleh motif memenuhi kebutuhan ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 4
D. 3 dan 5

Jawaban: A

2. Bagi pengusaha ada banyak hal yang harus diperhatikan agar perusahaannya tetap berjalan dengan lancar. Berikut yang termasuk dalam motif ekonomi bagi pengusaha ialah.....
A. mengeluarkan biaya produksi setinggi-tingginya B. menerima pegawai sebanyak-banyaknya
C. mencari keuntungan sebanyak-banyaknya D. memproduksi barang dalam jumlah besar

Jawaban: A

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x