Soal dan Kunci Jawaban UKK PAT Tema 7 Kelas 5 SD MI Berbentuk Essay Semester 2 Tahun Pelajaran 2021-2022

- 14 Mei 2022, 17:20 WIB
Kumpulan soal UKK dan PAT mata pelajaran Tematik Tema 7 kelas 5 SD MI semester 2 dilengkapi kunci jawaban essay
Kumpulan soal UKK dan PAT mata pelajaran Tematik Tema 7 kelas 5 SD MI semester 2 dilengkapi kunci jawaban essay /Unplash / Compare Fibre.

Jawab :
Dampak positif tanam paksa : Dikenalnya teknik pertanian baru di Indonesia Dampak negatif tanam paksa : Penderitaan bagi rakyat Indonesia yang harus bekerja keras memenuhi target tanam paksa

2. Jelaskan yang dimaksud dengan romusha!

Jawab :
Romusha adalah kerja paksa pada zaman penjajahan Jepang

3. Sebutkan faktor penghambat pembangunan nasional!

Jawab :
Sumber daya manusia yang berkualitas rendah, jumlah penduduk yang besar tapi tidak berkualitas, teknologi yang masih rendah

4. Bagaimana perjuangan bangsa Indonesia dalam mempertahankan kemerdekaan?

Jawab :
perjuangan sampai titik darah penghabisan

Baca Juga: Soal PAT Prakarya Kelas 7 SMP MTs Semester 2, Kunci Jawaban Contoh Soal UAS PAS PG Terbaru Tahun 2022

5. Mengapa kita perlu mengisi kemerdekaan Indonesia dengan kegiatan yang positif?

Jawab :
melakukan kegiatan positif merupakan salah satu bentuk penghormatan atas jasa-jasa yang telah diberikan oleh pahlawan bangsa Indonesia dan sebagai upaya untuk mempertahankan kemerdekaan bangsa Indonesia.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x