25 Soal dan Kunci Jawaban UKK PAT Tema 7 Kelas 4 SD MI Sesuai dengan Materi Pembelajaran Semester 2

- 15 Mei 2022, 15:25 WIB
25 Soal dan Kunci Jawaban UKK PAT Tema 7 Kelas 4 SD MI Sesuai dengan Materi Pembelajaran Semester 2
25 Soal dan Kunci Jawaban UKK PAT Tema 7 Kelas 4 SD MI Sesuai dengan Materi Pembelajaran Semester 2 /Pixabay.com/klimkin

 

MANTRA SUKABUMI - Inilah 25 soal dan kunci jawaban UKK PAT Tema 7 kelas 4 SD MI sesuai dengan materi pembelajaran semester 2.

Soal dan kunci jawaban UKK PAT Tema 7 kelas 4 SD MI ini terdiri dari 5 muatan pelajaran dengan masing masing terdapat 5 butir pertanyaan.

Adapun muatan pelajaran pada soal dan kunci jawaban UKK PAT Tema 7 ini diantaranya PPKN, Bahasa Indonesia, IPA, IPS dan SBDP.

Baca Juga: Update Terkini dengan Soal UKK PAT Terpopuler! Inilah Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 SD MI Semester 2 Tahun 2022

Sedangkan untuk penyusunannya sendiri di ambil dari materi pembelajaran yang terdapat semester 2.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Minggu, 15 Mei 2022, berikut soal dan kunci jawaban UKK PAT Tema 7 kelas 4 SD MI yang dapat kami bahas.

1. Gaya dapat mengubah benda diam menjadi bergerak, contohnya adalah ….
a. Bola berhenti ketika ditangkap
b. Meja bergeser ketika didorong
c. Kayu menjadi abu ketika dibakar
d. Air menjadi panas ketika dimasak

Jawaban: b

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x