Bonus Kunci Jawaban! Inilah Kisi-kisi Soal PAT IPS Kelas 7 SMP MTS Semester 2 Part 1

- 18 Mei 2022, 10:30 WIB
Kumpulan kisi-kisi soal UAS PAS dan PAT mata pelajaran IPS semester 2 kelas 7 SMP MTS lengkap dengan kunci jawaban
Kumpulan kisi-kisi soal UAS PAS dan PAT mata pelajaran IPS semester 2 kelas 7 SMP MTS lengkap dengan kunci jawaban /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/sasint / 224 images

2. Kebutuhan yang harus segera dipenuhi karena jika tidak dipenuhi maka akan mengakibatkan terganggunya kelangsungan hidup disebut dengan
A. Kebutuhan rohani
B. Kebutuhan jasmani
C. Kebutuhan primer
D. Kebutuhan sekunder

Jawaban: C

3. Di bawah ini yang merupakan faktor penentu dalam penawaran adalah:
A. Harapan akan mendapatkan laba
B. Biaya distribusi
C. Sumberdaya alam
D. Tenaga kerja yang murah

Jawaban: A

4. Barter tidak sepenuhnya praktis dan dapat dilaksanakan sehingga pemenuhan kebutuhan menjadi tidak lancar. Hal demikian dapat terjadi karena
A. Barang yang dimiliki dan digunakan sebagai sarana tukar belum tersedia secara banyak
B. Pembeli tidak mau membeli kepada penjual yang barangnya jelek
C. Penjual tidak mau menjual kepada pembeli karena yang bersangkutan tidak punya uang
D. Penjual dan pembeli ingin memperoleh keuntungan yang banyak

Jawaban: A

5. Permintaan yang didukung oleh daya beli disebut dengan
A. Permintaan umum
B. Permintaan khusus
C. Permintaan efektif
D. Permintaan potensial

Jawaban: C

6. Manusia disebut dengan homo economicus karena
A. Selalu ingin ekonomis
B. Ingin bertahan hidup
C. Ingin memenuhi kebutuhan sehingga mencapai kesejahteraan
D. Ingin berdagang atau berbisnis sehingga memperoleh keuntungan

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x