40 Soal UAS PAS Bahasa Indonesia Jenjang SMA SMK Semester 2 Tahun Ajaran 2022 Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 18 Mei 2022, 14:00 WIB
Kumpulan 40 contoh soal UAS dan PAS mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk jenjang SMA dan SMK lengkap denga kunci jawaban
Kumpulan 40 contoh soal UAS dan PAS mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk jenjang SMA dan SMK lengkap denga kunci jawaban /pexels.com/ Sarah Dietz

Hal yang menarik pada diri tokoh Chairul Tanjung adalah .…

a. Ia berbisnis sejak kuliah dengan berjualan buku, kaos, dll.
b. Kepiawaiannya membangun jaringan sehingga ia berhasil mengembangkan bisnisnya.
c. Ia mulai bisnis sejak masuk kuliah di Kedokteran Gigi Universitas Indonesia
d. Ia mendapat penghargaan sebagai Mahasiswa Teladan Tingkat Nasional
e. 1984-1985. Menjadi mahasiswa Jurusan Kedokteran Gigi Universitas Indonesia.

Jawaban: b

15.    Cermati teks berikut!

Chairul Tanjung lahir di Jakarta, 16 Juni 1962, dilahirkan di Jakarta dalam keluarga yang cukup berada. Ayahnya, A.G. Tanjung adalah wartawan zaman orde lama yang menerbitkan surat kabar beroplah kecil. Chairul berada dalam keluarga bersama enam saudara lainnya. Ketika Tiba di zaman Orde Baru, usaha ayahnya dipaksa tutup karena berseberangan secara politik dengan penguasa saat itu. Selepas menyelesaikan sekolahnya di SMA Boedi Oetomo pada 1981, Chairul masuk Jurusan Kedokteran Gigi Universitas Indonesia (lulus 1987). Ketika kuliah inilah ia mulai masuk dunia bisnis. Ia mendapat penghargaan sebagai Mahasiswa Teladan Tingkat Nasional 1984 1985. Demi memenuhi kebutuhan kuliah, ia mulai berbisnis dari awal yakni berjualan buku kuliah stensilan, kaos di kampusnya. Kepiawaiannya membangun jaringan dan sebagai pengusaha membuat bisnisnya semakin berkembang. Mengarahkan usahanya ke konglomerasi, Chairul mereposisikan dirinya ketiga bisnis inti: keuangan, properti, dan multimedia. Di bidang keuangan, ia mengambil alih Bank Karman yang kini bernama Bank Mega.

Mengapa saat Orde Baru usaha A. G. Tanjung, ayah Chairul Tanjung, ditutup?
a. Karena Chairul Tanjung wartawan zaman orde lama yang menerbitkan Surat Kabar beroplah kecil
b. Karena ia mulai masuk dunia bisnis.
c. Karena berseberangan secara politik dengan penguasa saat itu.
d. Karena ia seorang wartawan yang dikenal masyarakat Indonesia.
e. Karena A. G. Tanjung mengarahkan usahanya ke konglomerasi.

Jawaban: c

16. Pupuk anorganik merupakan golongan agrokimia. Bahan-bahan agrokimia memang diperlukan untuk meningkatkan dan mempertahankan produksi pangan. [...], bahan-bahan tersebut berisiko terhadap kesehatan. [....], intensifikasi produksi pangan tidak dapat dilakukan hanya dengan mengandalkan pupuk anorganik dan pestisida kimia tanpa batas. Telah berdampak bagi kehidupan dan lingkungan [...] perlu diperlukan pembatasan.

Konjungsi yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah …

a. Dengan demikian, Namun, tetapi
b. Bahkan, Tetapi, karena
c. Oleh karena itu, Akan tetapi, meskipun
d. Namun, Oleh karena itu, sehingga
e. Tetapi, Bahkan, meskipun

Jawaban: d

17.    Kerasnya upaya kami dalam menjuangkan nasib para buruh akhirnya sedikit membuahkan hasil yang signifikan.

Kesalahan penggunaan kata dalam kalimat di atas ialah …

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah