30 Soal UAS PAS Seni Budaya Kelas 7 SMP MTs Tahun 2022 Beserta Kunci Jawaban Pilihan Ganda dan Essay Terbaru

- 19 Mei 2022, 10:15 WIB
30 Soal UAS PAS Seni Budaya Kelas 7 SMP MTs Tahun 2022 Beserta Kunci Jawaban Pilihan Ganda dan Essay
30 Soal UAS PAS Seni Budaya Kelas 7 SMP MTs Tahun 2022 Beserta Kunci Jawaban Pilihan Ganda dan Essay /pexels.com/olia danilevich

2. Salah satu jenis karya seni rupa terapan adalah seni kriya yang disebut juga….
a. Desain
b. Seni grafis
c. Kerajinan tangan
d. Arsitektur
e. Keterampilan
Jawaban: c

3. Patung “Kuda Berlari” yang terdapat di pintu gerbang kompleks perumahan Citra Garden-Padang Bulan Medan adalah seni rupa……
a. Setengah dimensi
b. Satu dimensi
c. Dua dimensi
d. Tiga dimensi
e. Lima dimensi
Jawaban: d

Baca Juga: Full Soal PAT Seni Budaya Kelas 8 SMP MTS Beserta Kunci Jawaban dan Kisi-kisi KI KD Kurikulum 2013

4. Salah satu contoh karya seni rupa sebagai kebutuhan akan benda pakai adalah ….
a. Lukisan
b. Gambar
c. Kaligrafi
d. Kursi
e. Foto
Jawaban: d

5. Corak yang merupakan tiruan dari bentuk alam disebut…
a. Representatif
b. Deformatif
c. Abstrak
d. Geometris
e. Non geometris
Jawaban: a

6. Corak yang merubah bentuk alam,diubah menurut imajinasi,gagasan dan kreativitas senima disebut…
a. Representatif
b. Deformatif
c. Abstrak
d. Motif benda mati
e. Geometris
Jawaban: b

7. Gambar karikatur biasanya mengandung …
a. Sindiran atau kritikan
b. Memuji
c. Mengejek
d. Mencela
e.saran
Jawaban: a

8. Kesan gelap terang suatu benda dapat digambar dengan teknik berikut ini, kecuali ….
a. Teknik dussel
b. Teknik pointilis
c. Teknik linear
d. Teknik arsir
e. Teknik blok
Jawaban: c

9. Proses pengerjaannya menggunakan dua keping cetakan terbuat dari batu dan dapat dipakai berulang kali sesuai dengan kebutuhan disebut teknik ….
a. Berputar
b. Zig-zag
c. A cire perdue
d. Bivalve
e. Mengulir
Jawaban: d

10. Gambar yang artinya melebih-lebihkan atau mengubah bentuk disebut …
a. Karikatur
b. Dekoratif
c. Kartun
d. Komik
e. Lukisan
Jawaban: a

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x