Prediksi Soal UAS Pelajaran Ekonomi Kelas 10 SMA MA Semester 2 TA 2021-2022, Berikut Kunci Jawaban Terupdate

- 27 Mei 2022, 09:20 WIB
Ilustrasi Anak-Anak sedang Mengerjakan Tugas, Apa yang akan Terjadi jika Kegiatan Ekonomi Tidak Berjalan dengan Baik? Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 149.
Ilustrasi Anak-Anak sedang Mengerjakan Tugas, Apa yang akan Terjadi jika Kegiatan Ekonomi Tidak Berjalan dengan Baik? Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 149. /Pixabay / picjumbo_com.

24. Berikut ini yang termasuk pada contoh untuk siapa barang/jasa yang dihasilkan, yaitu….

a. di mana barang/jasa di produksi
b. siapa yang memproduksi barang /jasa
c. bagaimana hasil produksi didistribusikan pada masyarakat
d. berapa banyak barang/jasa yang di produksi
e. kualitas barang/jasa yang di produksi

Jawaban:  c

25. Sistem ekonomi yang masih menggunakan kebiasaan masyarakat tradisional disebut….

a. sistem ekonomi tradisional
b. sistem ekonomi terpusat
c. sistem ekonomi pasar
d. sistem ekonomi campuran
e. sistem ekonomi liberal

Jawaban:  a

Baca Juga: Kumpulan Bank Soal PAT Tema 7 Kelas 1 dan Kelas 2 SD MI dan Kunci Jawaban UKK Semester 2 K13 Edisi 2022

26. Di bawah ini merupakan ciri-ciri sistem ekonomi tradisional, kecuali…..

a. masih terikat tradisi
b. hanya sedikit menggunakan modal
c. masih menggunakan sistem barter
d. teknik produksi di pelajari secara turun-temurundan bersifat sederhana
e. keuntungan menggunakan sistem bagi hasil

Jawaban:  e

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah